Matamata.com - Bak Mulan Versi Jawa, Cantiknya Gaya Erina Gudono Hadiri Acara Imlek Bareng Kaesang Pangarep
Erina Gudono kembali mendampingi Kaesang Pangarep saat menghadiri acara resmi akhir pekan kemarin. Gaya Erina Gudono pun berhasil menarik perhatian netizen pengguna media sosial.
Acara resmi yang baru saja dihadiri Erina Gudono dan Kaesang adalah Perayaan Imlek Nasional 2023. Acara ini digelar di Taman Lapangan Banteng, Kota Administrasi Jakarta Pusat, Minggu (29/1/2023).
Menghadiri acara Imlek, Erina Gudono tentu saja mengusung gaya bak wanita Tionghoa. Ia memakai baju batik rancangan Anne Avantie yang dibuat dengan sentuhan Tionghoa.
Melansir unggahan Instagram Anne Avantie, busana Erina Gudono dibuat khusus dengan tema sarimbit dengan baju Kaesang. Jika diperhatikan, busana keduanya memang nampak begitu serasi.
"Tema SARIMBIT yang serasi untuk menyatukan 2 jiwa ... tanpa meninggalkan akar budaya bangsa," bunyi keterangan yang ditulis di unggahan Anne Avantie soal busana Erina Gudono dan Kaesang Pangarep.
Baca Juga:
10 Potret Erina Gudono Momong Cipung, Disebut Siap Jadi Ibu
Sudah bisa ditebak, penampilan Erina Gudono saat menghadiri acara Imlek kemarin menuai banyak pujian. Mereka memuji Erina nampak secantik Mulan dalam balutan busana tersebut.
"Suka OOTD-nya, anggun banget," puji netizen. "Aku melihat Mulan versi Jawa," komentar yang lain. "Mbak Erina bagus pakaiannya," celetuk lainnya. "Cantik banget," tulis netizen.
"Selalu suka sama Erina, manis cantik anggun meskipun simpel," celetuk netizen. "Mba Erina kalo dilihat masya allah adem banget mukanya," imbuh lainnya. "Cantik banget ya mba erina, mas Kaesang beruntung banget dapat istri cantik, mimpi apa itu ya sebelumnya," pungkas yang lain.
Baca Juga:
Bertemu Erina Gudono Istri Kaesang, Tingkah Rayyanza Disorot: Nih Bayi Tahu aja yang Cantik
Pujian pun diberikan oleh Anne Avantie yang merancang busana Erina Gudono dan Kaesang. Lewat Instagram, ia menilai penampilan Erina Guono sangat menawan dalam kesempatan tersebut.
"Masih terpesona dengan penampilan mantu Bapak Presiden RI Jokowi @jokowi, ERINA GUDONO, yang tampir pertama kalinya di acara kenegaraan bersama dengan mas KAESANG pada Perayaan hari raya IMLEK NASIONAL kemarin," tulis Anne Avantie.
Berita Terkait
-
Dukung Pariwisata, Kaesang Pangarep Rekomendasikan Hanok Herison Pegiai, Jadi Calon Bupati Paniai
-
Berharap Jokowi Jadi Saksi Nikah, Thariq Halilintar Beberkan Bulan Pernikahannya
-
Kaesang Pangarep Disebut Akan Maju Pilgub DKI, Kok Felicia Tissue yang Banjir Ucapan Selamat?
-
Erina Gudono dan Kaesang Pangarep Rahasiakan Jenis Kelamin Calon Anaknya, Ini Sebabnya
-
Erina Gudono Hamil Calon Anak Pertama, Kaesang Beri Umrah Gratis Bagi Pemenang, Ini Syaratnya
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar
-
Aurel Hermansyah Hadiri Lamaran Thariq dan Aaliyah, Auranya Mahal Kayak Ibu Pejabat