Matamata.com - Pihak Majelis Ulama Indonesia (MUI) menegaskan tidak pernah mengeluarkan pernyataan akan mengangkat selebgram Oklin Fia menjadi duta MUI.
Hal ini langsung disampaikan oleh Ketua MUI Bidang Dakwah dan Ukhuwah M, Cholil Nafis dan video klarifikasi itu diunggah di akun resmi MUI.
"Berkenaan dengan Oklin Fia yang akan menjadi duta Majelis Ulama Indonesia. Saya tegaskan bahwa di Majelis Ulama Indonesia, saya tidak pernah berfikir, jangankan pernah memutuskan untuk menjadikan Oklin Fia sebagai duta MUI. Kami tidak ada sama sekali berinisiasi berfikir untuk menjadikan Oklin Fia sebagai duta MUI," bebernya.
Cholil Nafis kemudian menjelaskan MUI hanya menghargai sikap Oklin Fia yang sudah merasa bersalah dan bertaubat tentang konten-kontennya dulu dinilai tak pantas.
Dia berharap dengan kasus Oklin Fia ini bisa menjadi pelajaran kepada siapapun agar tidak melakukan hal yang sama.
Mendengar penjelasan MUI yang membantah tegas jadikan Oklin Fia Duta MUI, netizen jadi nyinyir, terutama dengan pengacara Oklin yang sudah memberikan pernyataan yang tidak benar.
"Pengacaranya halu," komentar netizen. "Lawyernya bikin gaduh," kata netizen lain.
"Malu gak malu gak? Si lawyernya keknya kebanyakan makan ice cream," celetuk netizen lain.
Berita Terkait
-
Kalina Oktarani Tanggapi Fatwa MUI soal Larangan Ucapkan Selamat Hari Raya Agama Lain: Anakku Katolik...
-
Umi Pipik Foto Akrab Bareng Oklin Fia yang Dulu Ia Laporkan: Fix Jadi Calon Ibu Mertua Nih
-
Di Tengah Proses Perceraian Ammar Zoni, Oklin Fia Ngaku Siap Dilamar Tahun Ini: Gak Targetin Umur
-
Bikin Konten Es Krim Lagi, Cara Makan Oklin Fia Bikin Salfok: Kirain Sambil Jongkok
-
MUI Pusat Rilis Fatwa Agar Umat Islam Nonton Film Hamka & Siti Raham (Vol 2)
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar
-
Aurel Hermansyah Hadiri Lamaran Thariq dan Aaliyah, Auranya Mahal Kayak Ibu Pejabat