Matamata.com - Tahun 2023 akan segera berakhir, banyak orang menyambut tahun 2024 dengan penuh suka cita dan harapan yang indah, salah satunya adalah pedangdut Uut Permatasari. Di tahun 2024 mendatang, Uut berharap bisa memiliki anak ketiga seorang perempuan.
Sebenarnya, Uut beberapa waktu yang lalu mengaku sudah berprasangka baik akan memiliki anak perempuan. Namun ternyata belum beri. Maka dari itu, ia berharap bisa memiliki anak perempuan di tahun 2024 mendatang.
"Kemarin itu aku udah seneng, karena agak telat PMS, aku pikir jadi tuh, pengin anak ketiga cewek. Tapi ternyata blum dikasih juga," kata Uut Permatasari dikutip pada Sabtu, (30/12/2023).
Baca Juga:
Pernah Akui Lebih Kaya Dari Raffi Ahmad, Pinkan Mambo Kini Gak Gengsi Jualan Singkong
"Semoga tahun depan dikasih momongan lagi seorang putri yang lucu," tambahnya.
"Iya emang rencana mau nambah, suami mintanya tiga. Mudah-mudahan dikasih sama Allah, jadi yang satu cewek," kata Uut.
Sebagai informasi, Uut Permatasari menikah dengan Tri Goffarudin Pulungan pada tahun 2015 lalu. Uut dan suami dikaruniai anak pertama pada tahun 2016 yang diberi nama Rafif Athallah Pulungan.
Baca Juga:
Jual iPad Rp1 Jutaan, Baim Wong Pastikan Bea Cukai Aman
Kemudian, anak laki-laki kedua Uut yakni Rafaizan Rakhan Athallah Pulungan, lahir pada Juli 2022. Selama ini, kehidupan pernikahan Uut dan sang suami dikenal selalu harmonis dan bahagia. Kehadiran buah hati menambah kebahagiaan mereka. Uut berharap, buah hati ketiganya akan hadir di tahun 2024.
Berita Terkait
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
-
Sederhana! Belikan Baju Rp500 Ribu untuk Istri, Kekayaan Suami Uut Permatasari Bikin Salah Sangka
-
Uut Permatasari Tinggal di Kosan Sempit di Bali, Tidur Sampai Berdesakan dengan Suami dan 2 Anak
-
Uut Permatasari Tak Kuasa Tahan Tangis Bahas Kesetiaan Suami, Netizen Khawatirkan Rumah Tangga Goyah: Kode Gak Sih?
-
Bicara Soal Gaji Suami yang Polisi, Uut Permatasari Mencoba untuk Hidup Ngirit
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas