Matamata.com - Ariana Grande semakain mantap menghapus kenangan bersama Pete Davidson. Kini, pelantun No Tears Left to Cry ini mulai menutupi tatonya yang sama dengan Pete.
Ariana Grande mengubah tato Reborn, yang juga dimilik Pete Davidson, menggantinya dengan gambar menyerupai bulu atau daun pakis. Terlihat dari postingan InstaStorynya ketika ia sedang berpesta dengan teman-temannya.
Ariana Grande mengunggah video boomerang tangannya dan tangan teman-temannya yang sedang memegang minuman. Ini bukan yang pertama Grande menutupi tato cintanya dengan Pete Davidson.
Ia berusaha menutupi tato bertuliskan 'Pete' beberapa lama setelah berpisah dengan Pete Davidson. Saat tampil di panggung pun Ariana Grande menutupi tato itu dengan plester luka di jari manis kirinya.
Kabar berakhirnya hubungan Ariana Grande dan Pete Davison mencuat pada pertengahan Oktober lalu. Ariana Grande telah mengembalikan cincin pertunangannya pada Pete.
''Dia memberikan cincin itu kembali. Dia mengakhiri pertunangan dan merasa itu adalah hal yang benar untuk dilakukan,'' kata seorang sumber kepada E! News.
Berakhirnya pertunangan Ariana Grande dan Pete Davidson ini tak lama setelah kematian Mac Miller, mantan kekasih Grande.
Mac Miller meninggal dunia diduga overdosis narkoba. Ariana Grande diketahui sangat terpukul dengan kematian mantan kekasihnya itu.
Berita Terkait
-
Ariana Grande Resmi Bercerai dan Harus Bayar Tunjangan Rp19 Miliar untuk Mantan Suami
-
Kena Karma Taylor Swift? Manajer Artis Scooter Braun Kini Ditinggalkan Ariana Grande dan Demi Lovato
-
Ariana Grande Dikabarkan Kencani Ethan Slater, Cinlok di Tengah Rumor Cerai dari Dalton Gomez
-
Tak Pakai Cincin Kawin, Ariana Grande Dikabarkan Bakal Cerai dari Dalton Gomez
-
Biodata Lengkap Ariana Grande, Dikabarkan Bercerai dengan Dalton Gomez
Terpopuler
-
Bantah Isu BUMN Rugi, Danantara Bidik Keuntungan Hingga Rp350 Triliun
-
Tekan Impor BBM, Prabowo Targetkan Cadangan Energi Nasional Naik ke 3 Bulan
-
Mensesneg: Perpres Kenaikan Gaji Hakim Ad Hoc Segera Ditandatangani Presiden
-
Gandeng WEF, Indonesia Siap Jadi Pusat Ekonomi Kelautan Dunia di OIS 2026
-
Belum Bisa Pulang? Mensos Jamin Tenda dan Dapur Umum Pengungsi Sumatera Terus Beroperasi
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!