Matamata.com - Single Rain On Me yang dinyanyikan Lady Gaga dan Ariana Grande berhasil membawa pulang piala Grammy Awards 2021. Duet tersebut memenangkan kategori Best Pop Duo/Group Performance Grammy Awards 2021.
Lady Gaga menonton acara penghargaan musik bergengsi itu saat berada di Itali. Ia mengaku sangat terhormat bisa masuk nominasi Grammy Awards 2021.
“Menonton Grammy’s dari Itali! Sangat terhormat untuk masuk nominasi! Aku cinta kalian little Monsters! Cinta musik, cinta seni, cinta dunia. Tuhan memberkati kesehatan dan kebahagiaan untuk semua nominasi!” cuit Lady Gaga di Twitter.
Saat namanya keluar sebagai pemenang, Lady Gaga tak memberi tanggapan apapun. Sampai Ariana Grande mengira pelantun Bad Romance itu tertidur.
"Mother monster BANGUN @ladygaga !!!!!!???" tulis Ariana Grande di Twitter. Lantas Ariana mengunggah foto Lady Gaga saat tengah tertidur di siaran live Instagram.
Hingga kini, Lady Gaga belum memberi tanggapan terkait kemenangannya. Ariana sendiri sudah mengucapkan terima kasih kepada fans yang sudah mendukungnya.
Sementara itu, para ARMY sebutan fans BTS banyak yang merasa kecewa. Pasalnya BTS adalah salah satunya boy group Korea yang berhasil menembus Grammy Awards.
Tapi hal itu tak menghalangi para ARMY untuk terus mendukung BTS. Selama ini prestasi grup asuhan Big Hit Entertaiment itu sudah sangat membanggakan para fansnya.
Berita Terkait
-
Komdigi Percepat Pemulihan Jaringan: 145 BTS Diperbaiki dan Internet Satelit Disalurkan di Sumbar
-
Ayu Ting Ting Bagikan Kisah Mengharukan Pertemuan Bilqis dengan J-Hope BTS: "Aku Enggak Nyangka!"
-
Heboh! Konser Lady Gaga Diwarnai Ancaman Bom, Polisi Tangkap 2 Tersangka
-
Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Pemotretan di Korea Selatan untuk Majalah Ternama, Berasa Preweding: Aku Kira V BTS
-
HYBE Klaim Punya Bukti Min Hee Jin Pakai Dukun Soal Wajib Militer BTS
Terpopuler
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!