Matamata.com - Gal Gadot membuat sebuah pernyataan tentang ketegangan yang terjadi antara Israel dan Palestina. Hanya saja, pernyataan bintang "Wonder Woman" ini langsung menuai reaksi pro dan kontra.
"Hati saya hancur. Negara saya sedang berperang. Saya mengkhawatirkan keluarga dan teman-teman saya. Saya khawatir dengan orang-orang di negara saya. Ini lingkaran setan yang sudah berlangsung terlalu lama," kata Gal Gadot.
"Israel berhak hidup sebagai bangsa yang bebas dan aman. Tetangga kita berhak mendapatkan hal yang sama. Saya berdoa untuk para korban dan keluarga mereka, saya berdoa agar permusuhan yang tak terbayangkan ini berakhir. Saya berdoa bagi para pemimpin di negara kita untuk menemukan solusi agar kita bisa hidup berdampingan dengan damai. Saya berdoa untuk hari-hari yang lebih baik," imbuhnya.
Baca Juga:
Taqy Malik Galang Dana Bantu Warga Palestina: Rp 4 Miliar Terkumpul 1 Hari
Pernyataan Gal Gadot ini langsung menjadi sorotan, terutama di Twitter. Meski kolom komentar di unggahan Gal Gadot ditutup, netizen melalui akunnya masing-masing menyoroti Gal Gadot yang lebih memilih menggunakan kata 'tetangga' alih-alih menyebut Palestina.
Dukungan Gal Gadot terhadap Israel selama bentrokan dan kekerasan yang terjadi pun memicu perdebatan. Bahkan, peran Gal Gadot sebagai Wonder Woman pun ikut dikritik, terutama bila mengingat status Hollywood serta kepahlawanannya di Justice League.
Selain itu, Gal Gadot kabarnya juga di-unfollow oleh aktris Amerika Serikat, Brie Larson setelah Gadot mengeluarkan pernyataan tersebut.
Baca Juga:
Cerita Via Vallen di Palestina: Bawa Al-Quran Kayak Selundupin Barang Haram
Sebagai informasi, Gal Gadot merupakan aktris yang lahir di Israel. Gal Gadot pernah menjalani wajib militer sebagai tentara selama dua tahun di Pasukan Pertahanan Israel.
Berita Terkait
-
Gawat! Imbas Kolaborasi dengan Starbucks, NCT Ramai-ramai Di-Unfollow Penggemar
-
Usai Lepas Hijab, Anak Ridwan Kamil Kembali Dihujat Warganet Gegara Unggah Produk Makanan Pro Israel
-
Promosikan Produk Diduga Pro Israel, Baim Wong Gercep Dikritik
-
Kenapa Lagi Nih? Ria Ricis Ramai Dihujat Warganet, Sampe Dianggap Antek Israel: Ricis Wajib Diboikot!
-
Bikin Geram, Ria Ricis Terancam Diboikot Gegara Kerjasama dengan Produk Pro Israel: Segitunya Demi Uang
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Kontroversi Timnas U-23 vs Uzbekistan: Benarkah Akan Diulang?
-
5 Film Bollywood Tayang Bulan April 2024, Bertabur Bintang dari Akshay Kumar Sampai Ajay Devgn
-
Rapper Dengan 1 Juta Fans Masuk Islam, Ucap Syahadat di Masjid Raja Fahad
-
6 Film Bollywood Tayang Bulan Maret 2024, Ada yang Dibintangi Ajay Devgn Sampai Kareena Kapoor
-
5 Film Bollywood Tayang Bulan Februari 2024, Ada yang Dibintangi Aktor Ganteng Shahid Kapoor