Matamata.com - Dua Lipa mendadak bikin netizen Indonesia heboh. Ia menjadi sorotan gara-gara pelantun New Rules itu membagikan foto makanan pastel yang merupakan jajanan khas Indonesia.
Foto itu diunggah oleh Dua Lipa lewat Instagram Story-nya. Terlihat jajanan mirip pastel berjejer dilengkapi jeruk lengkap dengan semangkuk cocolan yang mirip dengan sambal dabu-dabu.
Saat foto tersebut diunggah kembali oleh akun IG @mimi.julid, netizen langsung ramai berkomentar.
"Dan itu condiment nya kayak sambal matah/dabu2. Apakah mbak dua lagi di bali/lombok dan sekitarnya?" tulis netizen.
"Waduh doyan juga sama pastel mbak Dua Lipa," sahut yang lain. "Loh emang pastel makanan asli Indonesia ya?" tanya netizen.
Melihat cuitan dari akun-akun Twitter, kabarnya makanan tersebut bukanlah pastel melainkan saltenas yakni makanan khas Bolivia dengan berbagai jenis cocolan saus.
"Bukan pastel ya, itu saltenan makanan khas Bolivia," cuit seorang netizen.
Saat ini Dua Lipa sedang berada di Eropa bagian tenggara. Ia menikmati liburan musim panas dengan suasana baru.
Berita Terkait
-
Lirik Lagu Dance the Night - Dua Lipa, ost Barbie
-
Susul Jennie BLACKPINK, Dua Lipa Akhirnya Jadi Brand Ambassador Porsche
-
Kondangan di Nikahan Desainer Ternama, Dua Lipa Jadi Sorotan Pakai Gaun Transparan
-
7 Adu Gaya Haico Van Der Veken dan Dua Lipa, Dibilang Mirip
-
Jennie BLACKPINK Posting Foto Bareng Dua Lipa: Circle Nggak Kaleng-Kaleng!
Terpopuler
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!