Matamata.com - Budi Doremi, muncul pertama kali dengan lagunya berjudul Do Re Mi yang juga membesarkan namanya.
Sukses dengan lagu Do Re Mi, Budi Doremi merilis lagu berjudul 123456 yang sangat easy listening dan juga digemari pendengar.
Lagu ketiga yang tak kalah diminati pendengar dari Budi Doremi adalah Asmara Nusantara.
Baca Juga:
Wishnutama ke Via Vallen: Nggak Perlu Minta Maaf!
Setelah itu, lagu-lagunya yang lain tak sepopuler ketiga lagu di atas. Seiring berjalannya waktu, Budi Doremi tak lagi terdengar kabarnya.
Pria berusia 33 tahun ini juga tak lagi seliweran di layar kaca. Kira-kira gimana ya kabar Budi Doremi sekarang?
Yuk, kita kepoin bareng Matamata.com.
Baca Juga:
Intip Keharmonisan Pasangan Atiqah Hasiholan dan Rio Dewanto
1. Budi Doremi kini sudah berkeluarga, ia telah memiliki dua buah hati.
2. Dari akun Instagramnya, Budi Doremi banyak menghabiskan waktu di laut.
3. Budi Doremi identik dengan ukulele. Sampai sekarang, rupanya ia masih konsisten dengan alat musik andalannya itu.
Baca Juga:
Tanpa Kalian Sadari, Perusahaan Startup Ini Punya Selebriti Lho
4. Meski sudah tidak sepopuler dulu, Budi Doremi kadang juga masih diundang ke acara talkshow. Ia pernah diundang ke acaranya Sarah Sechan di NET.
5. Budi Doremi punya single lagu baru tahun ini, berjudul Tolong.
YouTube/Budi Doremi
Berita Terkait
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Generasi Muda Bicara Ekonomi: Youth Economic Summit 2024 Cetak Optimisme Baru untuk Indonesia
-
Ashira Zamita, Ogah Nikah Muda Karena Menjadi Saksi Kengerian Pernikahan yang Dialami Sang Kakak
-
Oka Antara yang Ambisius dan Kisahnya Menghadapi Pilkada Penuh Ketegangan
-
Totalitas Febby Rastanty di Film Wanita Ahli Neraka: Dari Adegan Berat hingga Latihan Jadi Istri yang Baik
-
Boney M 50th Anniversary Tour Menghidupkan Kembali Kejayaan Era Disco di Jakarta