Matamata.com - Darah komedian nampaknya sudah semakin kental di badan Andre Taulany.
Bagaimana tidak, selain membuat sebuah celetukan kocak setiap tampil, Andre Taulany juga sering menirukan gaya beberapa seleb.
Andre Taulany seringkali mendandani dirinya layaknya seleb dan tokoh terkenal lainnya.
Baca Juga:
Nggak Sekali, Ayu Ting Ting Kepergok Duduk Sebelahan Raffi Ahmad
Mulai dari mengubah gaya rambutnya jadi botak dan gondrong. Hingga ia rela memasang otot-otor palsu di tubuhnya.
Penasaran dengan seberapa lucu penampilan Andre Taulany saat memparodikan penampilan beberapa seleb ternama? Yuk lihat potret Andre berikut ini.
Baca Juga:
Sakit Stroke, Penampilan Mat Solar Hadiri Anaknya Wisuda Disorot
Kali ini Andre Taulany tampil dengan memparodikan Park Ji Min BTS.
Dengan rambut cat hijau dan birunya, Andre Taulany berhasil mengudang perhatian Kpopers.
Army, kira-kira Andre Taulany mirip nggak sama Park Ji Min.
Baca Juga:
7 Momen Sakral Pernikahan Putra Dewi Yull, Rama Sahetapy
2. Wishnutama
Nggak cuma seleb, Andre Taulany juga menirukan gaya CEOnya sendiri yakni Wishnutama.
Untuk semakin menambah kesan kemiripan, Andre Taulany nampak menggunakan rambut palsu.
Baca Juga:
Manisnya Perjalanan Cinta Anisa Rahma dan Anandito Dwis
Kali ini Andre Taulany berdandan layaknya aktor Bollywood terkenal Shah Rukh Khan.
Lihat saja, model rambut belah tengah dan brewok palsu yang Andre kenakan.
Kira-kira mirip nggak guys?
4. Rano Karno
Andre Taulany juga pernah menirukan gaya Rano Karno.
Kumis tebal dan tahi lalat hitam yang khas sudah terpasang di wajah Andre.
Mengguanakan wig rambut panjang dan brwok, kayaknya Andre Taulany punya cita-cita jadi rocker.
Dari dua foto di atas kalian lebih milih yang mana guys?
6. Indro Warkop
Sosok Indro Warkop juga jadi sasaran empuk parodi Andre Taulany.
Menutup rambutnya menjadi seolah-oleh botak dan memasang brewok palsu semakin menambah kemiripan dengan Indro Warkop.
Punya badan yang kurang kekar bukan masalah nampaknya bagi Andre Taulany untuk menirukan Agung Hercules.
Andre Taulany nampak mengubah badannya menjadi kekar agar mirip Agung Hercules.
8. Daimaou Kosaka (PPAP)
Kalian pasti nggak asing dengan sosok Daimaou Kosaka pelantun tembang PPAP.
Saat lagu PPAP viral, Andre Taulany pun memparodikan sosok Daimaou Kosaka juga lho.
Aktor terkenal Reza Rahadian juga jadi salah sau objek parodi yang empuk untuk Andre Taulany.
Mengenakan blazer dan gaya rambut Andre Taulany udah Reza Rahadian banget.
10. Andy F. Noya
Andy Flores Noya atau yang dikenal dengan Andy F. Noya juga pernah diparodikan gayanya dengan Andre Taulany.
Lihat saja kumis dan jenggotnya, mirip nggak?
Berita Terkait
-
Euforia JAFF MARKET 2024: Pasar Film Pertama di Indonesia Rengkuh Capaian Memuaskan
-
Pramono Anung dan Rano 'Doel' Klaim Menang Satu Putaran, Repdem: Terima Kasih Ahokers dan Anak Abah
-
Klaim Unggul 50,07 Persen di Pilkada 2024, Rano Karno: Ini Kemenangan Jakarta
-
Andalkan Program Unggulan, Rano Karno dan Once Mekel Ajak Warga Jakarta Pilih Cagub dan Cawagub Nomer 3
-
Reza Rahadian, Arie Kriting hingga Wanda Hamidah Gelar Demonstrasi Tolak RUU Pilkada di Gedung DPR dan MK
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Fakta Terkuak! Ternyata Gilga Sahid Sempat Tidak Direstui Keluarga Happy Asmara!
-
Suara Hati Wong Cilik dalam Lagu-lagu Film Ambyar Mak Byar: Saat Cinta, Musik, dan Perjuangan Menjadi Satu
-
Kerugian Miliaran Rupiah Ditanggung Ahmad Dhani Cs Imbas Penundaan Konser Dewa 19
-
Dari Relationship hingga Life Skills: Insight Berharga dari Festival of Twenties
-
Muda dan Bergerak: Pameran Moda-Modif Dipersembahkan di Galeri Rumah DAS