Matamata.com - Suka cita merayakan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia membuat beberapa netizen kreatif. Ada yang sampai mengunggah deretan foto masa muda ketujuh presiden RI yang pernah berkuasa.
Potret muda ketujuh Presiden RI itu sontak menuai ragam komentar netizen setelah diunggah ulang akun Instagram @yuukkepo, Senin (17/8/2020).
Mereka ada yang salfok dengan kegantengan Presiden Soeharto dan Jokowi.
"Ganteng banget bapak Soeharto," komentar netizen.
"Pak harto ganteng banget waktu muda," komentar lainnya.
"Jokowi muda ganteng ya," komentar yang lain.
Bahkan melihat Jokowi muda, netizen memuji penampilannya yang tak kalah dengan anak muda zaman sekarang.
"Eh pak jokowi mudanya tidak kalah dengan ABG masa kini," komentar netizen lain.
Ada juga yang terpesona dengan manisnya Megawati muda.
"Bu mega manis banget ya," komentar lain.
Penasaran seperti apa potret muda 7 presiden RI.
Cekidot!
1. Soekarno
Pakai baju bak bangsawan, Soekarno muda masih tampak polos namun sudah mulai terlihat aura kharismatiknya.
2. Soeharto
Mengenakan seragam TNI, Soeharto muda tampak gagah dan tampan.
3. BJ Habibie
Habibie muda kelihatan sebagai anak cerdas dan pintar. Setuju nggak guys?
4. Abdurrahman Wahid (Gus Dur)
Foto masa muda Gus Dur yang jarang banget terekspos. Sama seperti BJ Habibie, Gus Dur muda tampak cerdas dan berwibawa.
5. Megawati Soekarno Putri
Satu-satunya perempuan cantik yang pernah jadi Presiden RI sampai saat ini. Megawati cantik menawan ya waktu muda.
6. Susilo Bambang Yudhoyono (SBY)
Berlatar belakang seorang prajurit TNI, SBY muda sangat gagah. Mirip putra pertamanya Agus Yudhoyono nggak sih?
7. Joko Widodo (Jokowi)
Terakhir Jokowi muda nih. Ternyata ia pernah bergaya bak anak muda zaman sekarang dengan kaus dan jaket. Beneran nggak kalah kece sih asli sama pemuda zaman now.
Kamu paling favorit presiden mana guys?
Berita Terkait
-
Mentan Amran Pastikan Pemulihan Sawah di Aceh Gunakan Skema Padat Karya
-
Indonesia Surplus 0,5 Juta Ton Jagung, Titiek Soeharto: Saatnya Kita Ekspor!
-
Titiek Soeharto Imbau Publik Tak Berprasangka Buruk soal Dugaan Suap Izin Hutan di Sumatera
-
Titiek Soeharto: Pro-Kontra Gelar Pahlawan untuk Soeharto Hal Wajar di Negara Demokrasi
-
Surya Paloh Sepakat Soeharto Layak Dapat Gelar Pahlawan Nasional
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya