Matamata.com - Belum lama ini, pengalaman saat melakukan cek kandungan dibagi9kan oleh asangan Dinda Hauw dan Rey Mbayang. Mengetahui kondisi terkini si bayi yang telah masuk usia 7 bulan membuat mereka bahagia.
Pasutri muda ini berkunjung dokter kandungan yang berada di bilangan Tangerang Selatan. Hidung si jabang bayi ternyata jadi sorotan saat melakukan cek USG.
Perjalanan menuju dokter kandungan ini diabadikan keduanya dalam vlog channel YouTube Rein TV yang tayang pada Rabu (5/5/2021) lalu. Dinda nampak bahagia memamerkan perutnya yang besar. Penasaran? Kepoin 5 momen Dinda Hauw cek kandungan berikut ini yuk.
1. Bersemangat
Tak kalah dengan Dinda Hauw, Rey juga terlihat semangat untuk memeriksakan kehamilan pertama istrinya itu.
Tak sabar ingin melihat anaknya lewat USG berulang kali dikatakan olehnya. Wah, excited banget nih Rey Mbayang mau jadi ayah.
2. Bersyukur
Dinda Hauw langsung mendapatkan pemeriksaan kesehatan secara keseluruhan sesampainya di lokasi.
Berat badannya disebutkan naik 2 kg. Rey bersyukur istrinya dalam keadaan baik.
3. Cek Kesehatan
Dokter tak lupa mengecek kesehatan dari Dinda dan Rey sebelum melakukan USG.
Dokter memastikan keduanya juga dalam keadaan baik. Cek kesehatan pasangan hits ini terhitung lancar.
4. Nggak Berhenti Senyum
Ketika akhirnya bisa bertemu dengan sang bayi lewat cek USG, keduanya tak bisa berhenti tersenyum.
Disebutkan, kandungan Dinda dalam kondisi sehat dan bayi terlihat aktif bergerak. Adem banget lihat tawa keduanya nih.
5. Hidung Bayi Jadi Sorotan
Rey Mbayang menyebut sang anak mirip dengannya saat melihat hasil USG. Mengamini, dokter pun mengatakan hidung di bayi mirip dengan Rey.
Itu 5 momen Dinda Hauw cek kandungan ditemani sang suami, Rey Mbayang. Manis banget ya kebersamaan mereka, mirip siapa nih kira-kira bayinya? [Fitri Asta Pramesti]
Berita Terkait
-
Alami Kalazion, Mata Dinda Hauw Tiba-tiba Di Perban
-
Ikuti Tren Lihat Teman Saya, Rey Mbayang Posting Foto Dinda Hauw saat Kepalanya Botak
-
Wajah Dinda Hauw Diejek Tak Cantik saat Tertangkap Kamera Wartawan, Rey Mbayang Bereaksi: Dia Berhasil Berdamai
-
Ada Dimas Anggara hingga Atta Halilintar, Ini 10 Artis Pria Jadi Ayah Dua Anak di Tahun 2023
-
Outfit Dinda Hauw Bikin Netizen Istighfar: Itu Menonjol Semua
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya