Tinwarotul Fatonah | MataMata.com
Rekomendasi film Netflix terbaik (Instagram/IMDb)

Bersama dengan adik dan teman-teman barunya, Kea Peahu yang berperan sebagai pemeran utama di film itu lalu melakukan perjalanan seru, epik, dan berbahaya. Petualangan ini ternyata membawa mereka terhubung dengan warisan Hawaii dan menuntun mereka mengusut kembali asal-usulnya.

3. Vampires vs The Bronx

Rekomendasi film Netflix terbaik. (IMDb)

Beralih dari film bergenre petualangan, film Netflix lain yang dapat mengisi waktu liburan adalah Vampires vs The Bronx. Film ini bergenre komedi horor. Film ini mengisahkan tentang suatu hari ada vampire yang masuk ke kawasan The Bronx, New York.

Vampires vs The Bronx menceritakan tentang bagaimana cara orang-orang kulit hitam mengatasi vampir. Namun, ternyata film ini juga tidak jauh-jauh dari petualangan juga. Film ini menyajikan cerita seru tentang empat orang yang melawan kawanan vampir yang datang di kota mereka, The Bronx. Wah, sepertinya seru!

4. Yes Day

Rekomendasi film Netflix terbaik. (IMDb)

Film yang diproduksi tahun 2021 ini cocok untuk menemani waktu luang liburanmu bersama keluarga di rumah. Yes Day merupakan film yang bercerita tentang kekacauan yang terjadi dalam sebuah keluarga. Kekacauan diakibatkan oleh ayah dan ibu yang membiarkan ketiga anak mereka untuk membuat peraturan mereka sendiri selama 24 jam. Wow! Tidak terbayang betapa kacaunya.

Tidak berhenti di situ saja kekacauan yang dialami keluarga mereka. Mereka juga menghadapi kekacauan yang tidak terduga selama berpetualang di sekitaran Los Angeles. Kekacauan tersebut ternyata membuat semua anggota keluarga mereka menjadi lebih dekat. Film Yes Day ini cocok sekali dijadikan hiburan selama liburan.

5. The Devil All The Time

Kontributor: Agatha Vidya Nariswari
Load More