Matamata.com - Kembalinya Arya Saloka sebagai Aldebaran dalam sinetron Ikatan Cinta sempat membuat sejumlah netizen was-was. Mereka khawatir Amanda Manopo justru akan menghilang saat Arya Saloka sudah kembali.
Namun, sepertinya netizen tidak perlu khawatir lagi sekarang. Sebab, Arya Saloka akhirnya mengungkap nasib Amanda Manopo dalam sinetron Ikatan Cinta lewat unggahan Instagram terbaru.
"Selama ini aku sudah memendam kerinduan ini, Mas. Dan sekarang kamu berdiri di hadapanku," kata Amanda Manopo dalam perannya.
Meski hanya akting, adegan pertemuan Arya Saloka dan Amanda Manopo sukses membuat warganet baper, khususnya penggemar berat Ikatan Cinta.
"Nyata Mas, akhirnya bertemu Andin," komentar netizen.
"Alhamdulillah akhirnya penantian panjang yang berbuah manis," sahut yang lain.
"Semoga masih dengan rasa yang sama dan pelukan yang sama," imbuh netizen lagi.
Seperti diketahui, Arya Saloka akhirnya kembali bermain dalam sinetron Ikatan Cinta selama beberapa bulan terakhir. Karakter Aldebaran yang diperankan oleh Arya diceritakan mengalami kecelakaan pesawat.
Kini karakter Aldebaran resmi kembali usai selamat dari kecelakaan yang menimpanya. Penampilan baru Al pun cukup membuat penonton heboh. Lantas, seperti apa kelanjutan cerita Ikatan Cinta setelah kembalinya Aldebaran? Simak tayangannya di stasiun televisi, ya!
Berita Terkait
-
Bintangi Film 'Dusun Mayit', Amanda Manopo Punya Pengalaman Perdana Naik Gunung Arjuna
-
Arya Saloka dan Putri Anne Sah Bercerai Secara Verstek: Semoga Keputusan Ini yang Terbaik
-
Haico Van der Veken Raih 2 Nominasi di Ajang Indonesian Drama Series Awards (IDSA) 2025
-
Demi Film 'Sayap Sayap Patah 2: Olivia', Arya Saloka Ubah Penampilan
-
Sikap Kalem Arya Saloka Saat Ditanya Soal Putri Anne Setelah Gugatan Cerai: Saya Enggak Tahu
Terpopuler
-
Puan Maharani Tegaskan APBN 2026 Bukan Sekadar Angka: Fokus Lapangan Kerja dan Daya Beli
-
Tak Gentar Hadapi Fans Garuda, John Herdman: Tekanan adalah Anugerah, Bukan Kutukan
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
Terkini
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya
-
Bukan Sekadar Viral, IMPACT Ajak Kreator Indonesia Bangun Warisan Bisnis Berkelanjutan