Matamata.com - Pengikut MTV Indonesia pasti nggak asing dengan sosok Nadya Hutagalung. Wanita berdarah Batak Australia sudah memiliki karier cemerlang di dunia hiburan tanah air.
Tak hanya pada dunia VJ saja, namun Nadya Hutagalung juga mulai merambah dunia model. Saking berkompetennya, Nadya Hutagalung sempat menjadi juri di ajang Asia's Next Top Models.
Kini Nadya Hutagalung tengah menjalani kehidupan dengan keluarganya di Singapura. Meski sudah memiliki anak dua, siapa sangka Nadya Hutagalung masih cantik bak ABG 17 tahun.
Nggak percaya kalau Nadya Hutagalung masih cantik dan penuh pesona? Berikut ini buktinya;
1. Berusia 44 Tahun
Siapa sangka jika Nadya Hutagalung sudah berusia 44 tahun, enam tahun lagi ia akan berusia 50 tahun. Nadya Hutagalung lahir pada 28 Juli 1974.
2. Olahraga Kunci Awet Muda
Terus berolahraga merupakan kunci utama Nadya Hutagalung awet muda. Ia kerap kali membagikan momen saat ia berolahraga.
3. Cantik Tanpa Makeup
Meski tanpa makeup, Nadya Hutagalung masih terlihat cantik dan segar.
4. Rutin Jalani Yoga
Salah satu olahraga yang rutin dijalani nadya Hutagalung adalah yoga, kalian nggak mau coba?
5. Berasa Kencan Sama Anak SMA
Kalau lihat Nadya Hutagalung kayak gini sih berasa kencan sama anak SMA.
6. Eksis di Dunia Modeling
Hingga sekarang Nadya Hutagalung masih sukses di dunia modeling. Nadya Hutagalung masih menjadi muse untuk beberapa merek.
7. Bikin ABG Minder
Masih nggak percaya kalau Nadya Hutagalung berusia 44 tahun?
Berita Terkait
-
10 Artis Punya Bisnis Perhiasan, Ada Sandra Dewi Sampai Nikita Willy
-
9 Foto Nadya Hutagalung Tinggal di Pedesaan, Pulang ke Kampung Halaman
-
8 Artis Pede Pamer Uban, Tak Semua Tutupi dengan Cat Hitam
-
10 Potret Nyla Anak Nadya Hutagalung yang Pilih Gender Netral
-
7 Artis Indonesia yang Tinggal di Singapura, Syahrini Ternyata Sudah Setahun
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season