Matamata.com - Biasa mengenakan barang branded dan mewah, Nagita Slavina sukses curi perhatian publik lewat penampilannya saat menyoblos pada Pemilu 2019. Berbeda dari biasanya istri presenter kondang Raffi Ahmad itu memilih mengenakan kaos putih lengan panjang biasa dan tas slempang kecil.
"Apapun pilihannya boleh berbeda yang penting mc cinta damai," tulis Nagita Slavina pada Rabu (17/4).
Tak lupa, Nagita pamer kelingking warna tinta ungu bersama Raffi Ahmad dan adiknya Nisya Ahmad.
Baca Juga:
Naik Vespa, Raffi Ahmad Boncengkan Nagita Slavina ke TPS
Bahkan, ketiganya pun kompak mengenakan pakaian sederhana dan bertopi seperti warga biasa.
Dilansir dari akun fanbase, Nagita Slavina @fashion_nagitaslavina, diketahui jika kaos yang dikenakan Nagita itu dibanderol harga ratusan ribu. Jika dibandingkan dengan outfit Nagita Slavina yang biasa dibanderol jutaan, tentu busana Nagita Slavina ini terbilang murah.
"Nagita Slavina wearing #PullandBear The Rolling Stone Long Sleeve T-shirt Rp 359.900," tulis akun fanbase @fashion_nagitaslavina.
Baca Juga:
Ini Komentar Nagita Slavina Lihat Raffi Ahmad Rajin Ikut Kajian
Sontak unggahan ini pun langsung ramai dikomentari netizen yang merasa kagum dengan sosok rendah hati Nagita Slavina.
"Masih masuk akal harga kaosnya," kata akun @linayulistiana.
"Bagi gue duit segitu lebih pantes dipakai buat beli baju pesta," sambung akun @ambang_ayu19.
Baca Juga:
Kunjungi Rumah HM Fitno, Nagita Slavina Pakai Blus Seharga Jutaan Rupiah
"Pakai kaos gini ajaa udah kelihatan mewah Mama Gigi," terang netizen @inesays.
"Ini Mbak Gigi kayak belum mandi ya," komentar akun @anidasaman.
Berita Terkait
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Wow! Momen HUT Rayyanza yang ke-3, Nagita Slavina Hadiahi sang Putra Playground di Bintaro Xchange Mall 2
-
Gelar Jajarans 'Around The World', Nagita Slavina Suka Kuliner Ala Korea
-
Raffi Ahmad Raih Penghargaan 'Presenter Paling Ngetop': Terima Kasih Buat Nagita Slavina
-
Rayakan HUT Pernikahan ke-10, Raffi Ahmad Ingin Tambah Momongan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas