Matamata.com - Kehamilan Paula Verhoeven menjadi momen bahagia bagi Baim Wong. Terlebih, Paula Verhoeven memang sempat mengalami keguguran sebelumnya.
Setiap momen tentang kehamilan Paula Verhoeven pun diabadikan oleh Baim Wong, termasuk saat check up dan mencari tahu jenis kelamin sang buah hati.
Saat menemani sang istri, Baim Wong pun terus disemprot oleh dokter kandungan Paula Verhoeven.
Baca Juga:
Agung Hercules Meninggal, Baim Wong: Gunakan Sisa Waktu Untuk Beribadah!
Bukan soal kehamilan Paula Verhoeven, namun karena Baim Wong yang terus bercanda dan ditanggapi serius oleh sang dokter.
Hal ini diketahui dalam unggahan video Baim Paula pada hari Jumat (2/8). Awalnya, sang dokter memberi tahu kemungkinan jenis kelamin sang bayi.
"Kayaknya nggak ada monasnya nih," jelas dokter saat melihat pada layar USG.
Baca Juga:
Bak Nenek Kandung, 5 Kekompakan Baim Wong dan Nenek Iroh yang Kocak Abis!
"Cewek dong. Gak ada ya?" ujar Baim terdengar kecewa.
Dokter berusaha menangapi pertanyaan Baim tersebut dengan candaan yang terkesan serius, "Ya terus gimana? Mau tukar tambah?" ujar sang dokter.
"Cewek juga nggak papa, manja sama saya nanti," ujar Baim Wong.
Baca Juga:
Lagi Hamil, Paula Verhoeven Jarang Ketemu Baim Wong
Paula hanya sedikit tertawa mendengar percakapan dokter dan Baim Wong. Di sela konsultasi, Paula Verhoeven disarankan agar selalu bahagia oleh sang dokter.
Baim Wong pun bertanya pada Paula Verhoeven, "Kenapa sih nggak happy? Money you have, I give to you."
Dokter pun langsung menyemprot Baim, "Eh gak boleh gitu. Kadang-kadang uang tidak membuat orang bahagia."
Langsung paham dokter kandungan menanggapinya serius, Baim Wong langsung mengungkap jika ia hanya bercanda sambil tertawa.
"Loh nggak dok, saya bercanda dok," ujar Baim Wong menahan tawa.
Wah, untungnya disemprot bukan soal kehamilan Paula Verhoeven ya.
Berita Terkait
-
Tepis Isu Perceraian, Ini Bukti Baim Wong dan Paula Verhoeven Masih Akur: Kena Prank Lagi Nggak Sih
-
Bicara soal Kondisi Rumah Tangga, Paula Verhoeven Minta Doa
-
Di Tengah Isu Perceraian dengan Paula Verhoeven, Baim Wong Curhat: Jangan Ganggu Istri Orang
-
Teuku Zacky Berjasa Mengenalkan Baim Wong dengan Paula Verhoeven
-
Hamil Anak Kedua, Potret Terbaru Nikita Willy Pamer Baby Bump Dipuji Selangit: Bumil Cantik!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya