Matamata.com - Farhat Abbas bereaksi terkait laporan balik Hotman Paris Hutapea terhadap dirinya di Polda Metro Jaya, Senin (26/8/2019) kemarin. Melalui akun media sosialnya, Farhat blak-blakan menantang seseorang yang diduga kuat Hotman Paris.
"Gue nantangin di pengacara internasional untuk debat dan buka-buka bukti dan saksi live, head to head. Kapan dan di mana? gue ungkap kebohongan dan amnesia lo! kalo berani tentukan waktu dan tempatnya! gue datang," tulis Farhat Abbas.
Dalam caption, eks suami penyanyi lawas Nia Daniaty itu meminta Hotman Paris buru-buru bertobat.
Baca Juga:
Reaksi Hotman Paris Diperlihatkan Video Porno Laporan Farhat Abbas
"3,7 juta pengikutmu dapat Anda bohongi, tapi hati nuranimu tidak! Bertobatlah segera sebelum aparat mengungkap dan menangkapmu. Jujurlah Opa," lanjutnya.
Selanjut, di postingan berikutnya Farhat minta penyidik kepolisian memeriksa CCTV cafe dan hotel di Bali untuk menelusuri rekam jejak hape Hotan Paris yang dilaporkan hilang.
Baca Juga:
Diperiksa Polisi, Hotman Paris Diberondong 20 Pertanyaan
"Polisi jangan lupa periksa CCTV cafe dan suasana dugem saat di Bali. Dan CCTV hotel di Bali, menelusuri jejak rekam hape yang hilang itu. Ke Gapari juga dong buat buka kedip terakhir dan pisisi hape yang menghilang," tulis Farhat lagi.
Baca Juga:
Gaya Hotman Paris Pamer Bentley dan Berlian di Polda Metro
Berita Terkait
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas
-
Kekhawatiran Denny Sumargo Terbukti, Farhat Abbas Berencana Lapor KPK
-
Hotman Paris Dinyinyiri usai Sumbang Sapi Kurban: Uang dari Bisnis Club, Halal Kah?
-
Hotman Paris Ungkap Linda, Sahabat Vina Cirebon yang Kesurupan, Muncul dan Sebut Pelaku Pembunuhan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas