Matamata.com - Penyanyi sekaligus anggota DPR Mulan Jameela sepertinya sudah tak sabar menanti kebebasan suaminya, musisi Ahmad Dhani.
Ini disampaikan Mulan Jameela lewat Insta Stroy-nya beberapa jam lalu.
Dalam unggahannya, Mulan posting lagu berjudul Mama Im Coming Home yang dipopulerkan penyanyi legendaris Ozzy Osbourne.
Baca Juga:
Mulan Jameela Gagal Jemput Ahmad Dhani Bebas, Kenapa Ya?
Persis di bawah postingannya, Mulan tuliskan kerinduannya bertemu dengan Ahmad Dhani.
"Cant wait my honey baby @ahmaddhaniofficial," tulis Mulan Jameela.
Baca Juga:
Jadi Anggota Dewan, Intip Penampilan Mulan Jameela saat Blusukan ke Pasar
Seperti diketahui, Ahmad Dhani dijadwalkan bebas dari Rutan Cipinang pada Senin (30/12/2019) sekira pukul 10.00 WIB.
Ribuan pendukung rencananya akan konvoi menyambut kebebasan Ahmad Dhani dari Rutan Cipinang.
Sedangkan Mulan Jameela dikabarkan absen dalam aksi penyambutan kebebasan Ahmad Dhani.
Baca Juga:
Sambut Kebebasan Ahmad Dhani, Mulan Jameela Akan Masak Menu Spesial
Berita Terkait
-
Bergaya Ala Anak 90-an dengan Sahabat, Penampilan Safeea Ahmad Jadi Sorotan
-
Raja Dangdut sampai Gelagapan! Cuma Ahmad Dhani Berani Cecar Masalah Ini ke Rhoma Irama
-
Bucin ke Tissa Biani, Dul Jaelani Sesumbar Ada Seribu Wanita yang Ingin Dekat Dengannya
-
Dilangkah Dul Jaelani yang akan Menikah dengan Tissa Biani, El Rumi Tak Masalah
-
Ahmad Dhani Blak-blakan Pilih Maia Estianty Daripada Mulan Jameela, Nah Lho?
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas