Matamata.com - Gatot Brajamusti meninggal dunia pada Minggu sore (8/11/2020). Putri Aa Gatot Brajamusti, Suci Patia membagikan kabar duka lewat Instagram Story.
Ia mengunggah foto masa kecil bersama Aa Gatot yang merupakan mantan Ketua Umum PARFI.
Tampak foto Aa Gatot yang masih muda tampak duduk merangkul anaknya.
Baca Juga:
Mantan Ketua PARFI, Gatot Brajamusti Meninggal Dunia di Penjara
"Selamat menuju keabadian, papa sayang," tulisnya di Insta Story, Minggu (8/11/2020).
Ia mengatakan, meski sang papa telah tutup usia, namun cintanya tak akan pernah padam.
"Papa akan bersemayam hidup dalam hati ini, selamanya," imbuh perempuan yang berprofesi sebagai presenter ini.
Baca Juga:
Kembarannya Naksir Penyanyi Cantik Ini, Raffi Ahmad Jadi Mak Comblang
Sosok Aa Gatot Brajamusti mulai dikenal publik saat menjadi guru spiritual Reza Artamevia.
Bukan hanya pelantun Aku Wanita ini, tapi juga beberapa lainnya seperti Elma Theana. Sayangnya pada 29 November 2019, Aa Gatot tersandung kasus narkoba. Ia ditangkap bersama Reza Artamevia di Mataram, NTB.
Lalu dia juga dinyatakan bersalah atas kasus kepemilikan senjata ilegal dan asusila. Dia pun harus menjalani hukuman selama 20 tahun atas kasus-kasus tersebut.
Baca Juga:
Bisa Dipidana, Hotman Paris Suruh Cewek di Video Syur Mirip Gisel Hati-hati
Berita Terkait
-
Reza Artamevia Makin Bugar Habis 6 Bulan Direhabilitasi
-
Pengacara Sebut Reza Artamevia Dapat Sabu dari Gatot Brajamusti di Lapas
-
Tak Terawat, Bekas Padepokan Gatot Brajamusti Sempat Buat Warga Ketakutan
-
Sebelum Meninggal, Ini Pesan Terakhir Gatot Brajamusti ke Anaknya
-
Pemakaman Gatot Brajamusti Dipadati Warga Sukabumi
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya