Matamata.com - Gilang Dirga menyampaikan sebuah kabar duka. Suami Adiezty Fersa tersebut mengatakan bahwa kakak dari ayahnya telah meninggal beberapa jam yang lalu, Jumat (29/1/2021).
"Mohon doanya untuk wak saya, kakak dari papa saya yang meninggal beberapa jam lalu," bunyi tulisan yang ada di unggahan Gilang Dirga.
Selain memohon doa, Gilang Dirga mengenang kebaikan waknya tersebut. Gilang Dirga pun menuliskan salam perpisahan terakhirnya.
"Beliau InsyaAllah orang baik. Tidak ada ingatan jelek saya kepada beliau. Selamat jalan ma... sampai berjumpa lagi. Almarhumah Rismayulana binti M.Yasin Al Fatihah," imbuhnya.
Mendengar kabar tersebut, para artis serta netizen turut memberikan doa untuk Gilang Dirga dan keluarga.
"Al Fatihah untuk almarhumah," tulis Melly Goeslaw.
"Turut berduka cita," tulis Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
"Innalilahi wainalillahirojiun semoga husnul khotimah," tulis netizen.
"Turut berdukacita y bang moga amal ibadah ny d terima semua keluarga d beri ketabahan amin," tulis netizen yang lain.
Berita Terkait
-
Kabar Duka, Ayah Presenter Gilang Dirga Meninggal Dunia
-
9 Potret Adiezty Fersa Makin Langsing, Body Goalsnya Memukau Meski Sudah Punya Anak
-
Putra Semata Wayang Tamara Tyasmara Diduga Dibunuh, Gilang Dirga Ngaku Sekarang Parno Kalau Nitipin Anak
-
8 Adu Gaya Artis Caleg saat Kampanye, Penampilannya Merakyat Cocok untuk Blusukan
-
6 Sumber Kekayaan Gilang Dirga, Bakal Nyaleg Diusung PPP
Terpopuler
-
Negara Gugat Enam Korporasi Rp4,8 Triliun Terkait Kerusakan Lingkungan di Sumatera Utara
-
Transisi Kelembagaan Kemenhaj Capai 90 Persen, Layanan Haji Dipastikan Tanpa Jeda
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season