Matamata.com - Nikita Mirzani mulai terang-terangan membagikan momen kemesraan dengan pria bule seorang mantan pembalap MotoGP, John Hopkins.
Dalam unggahan yang dibagikan, Nikita Mirzani tampak sedang video call dengan John Hopkins hingga dirinya tertidur.
"Nothing compared to the real thing but a view I'll never get tired of seeing (tidak ada yang sebanding dengan yang nyata, tapi pemandangan yang tidak akan pernah saya bosan lihat)," kata John Hopkins.
Baca Juga:
Nikita Mirzani Nyungsep saat Live, Netizen Ngakak: Sakit Gak Seberapa, Malu Seumur Hidup
Belakangan ini, mantan istri Sajad Ukra tersebut memamerkan sebuket bunga mawar kiriman dari John Hopkins.
"Thank you so much @21jhopper," tulis Nikita Mirzani dilansir dari Instagram @nikitamirzanimawardi_172.
Tidak lupa, John Hopkins melampirkan secarik pesan romantis untuk Nikita Mirzani dalam sebuket bunga mawar tersebut.
Baca Juga:
Nikita Mirzani Diminta Rujuk Sajad Ukra: Makanya Cari Istri Jangan yang Kisut
"Dear My cutie love. I'm so proud of you babe and I just want you to know that you're the best thing that's ever happened to me and I love you with all my heart.
"(Teruntuk sayangku yang manis. Aku sangat bangga padamu sayang dan aku ingin kamu tahu kalau kamu adalah anugrah terbaik yang ada di hidupku dan aku sangat mencintaimu)," bunyi potongan surat John Hopkins.
Dengan unggahan ini, dugaan Nikita Mirzani telah menjalin hubungan asmara dengan John Hopkins semakin hangat dibicarakan.
Baca Juga:
Gantengnya Wajah Anak Nikita Willy, Terkuak Dalang Keonaran Nikita Mirzani
Seperti diketahui, John Hopkins dan Nikita Mirzani kerap bertukar komentar dalam unggahan Instagram satu sama lain.
Komentar John Hopkins dalam unggahan terbaru Nikita Mirzani juga menuai atensi yang beragam dari sejumlah netizen.
"Kamu sangat romantis," tulis seorang netizen, "So sweet babang ganteng," ujar netizen lain, "Jagain Nyai kami," ucap netizen lainnya.
Baca Juga:
Akui Cuma Disuruh, Nikita Mirzani Bongkar Dalang Keributannya di Medsos
Berita Terkait
-
Daripada Nimbrung Urusan Orang Lain, Nikita Mirzani Sarankan Fitri Salhuteru Beli Kain Kafan Untuk Persiapan Nanti
-
Pergi Umrah, Nikita Mirzani Tetap Ogah Damai dengan Keluarga Badjideh: Gak Ada Urusan!
-
Keras! Nikita Mirzani Sindir Ustaz Hanan Attaki usai Wanda Hara Minta Maaf: Gara-gara Elu Nih!
-
Sindir Ibadah Haji Nagita Slavina, Nikita Mirzani soal Wanda Hara Nyamar Pakai Cadar di Kajian Hanan Attaki: Sadar, Lo Tuh Salah!
-
Nikita Mirzani Geram dengan Artis yang Malu Akui Operasi Plastik Demi Kecantikan
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya