Matamata.com - Eva Celia dan Demas Narawangsa diketahui sedang mempersiapkan pernikahan. Belakangan beredar kabar bahwa Eva Celia dan Demas Narawangsa akan menikah pada 4 Juni 2022. Benarkah?
Bocornya tanggal pernikahan Eva Celia ramai dibahas. Ketika dimintai klarifikasi, Demas Narawangsa tak memberi jawaban pasti. Ia masih merahasiakan tanggal dirinya akan menikah dengan Eva Celia.
"Bentar hmm, kalau jangan sekarang boleh nggak? Saya lagi workshop soalnya," kata Demas Narawangsa kepada MataMata.com saat dihubungi pada Kamis (12/5/2022).
Baca Juga:
Sule Blak-blakan Komentari Gosip Rizwan Fadilah Pacari Anak Andika Kangen Band
Dikulik lebih lanjut tentang kebenarannya, Demas Narawangsa memohon izin untuk pamit. Ia mengaku akan mengabari lagi secepatnya.
"Nanti aja ya mba, nanti saya kabari lagi, thank you," tutupnya.
Seperti iketahui, Eva Celia telah dilamar sang kekasih, Demas Narawangsa tepat di hari ulang tahunnya pada 21 September 2021 lalu. Saat itu, Demas Narawangsa memberikan kejutan dengan berlutut dihadapan Eva Celia.
Baca Juga:
Bapak-bapak Ini Ngakak Brutal Farhat Abbas Polisikan Thariq Halilintar Karena Bucin: Efek Jomblo
Dia mengucapkan kalimat indah dan kemudian melamar kekasihnya di hadapan keluarga serta kerabat. Eva Celia pun tampak menangis haru dibuatnya.
Belum lama ini, Sophia Latjuba juga tampak menemani Eva Celia mengurus persiapan pernikahannya. Sophia Latjuba membagikan potret sedang menemani putrinya fitting baju pernikahan.
"Tugas persiapan pernikahan dengan calon pengantin wanita," tulis Sophia Latjuba dalam Bahasa Inggris di Instagram, Kamis (7/4/2022).
Baca Juga:
CEK FAKTA: Ari Lasso Dikabarkan Meninggal, Benarkah?
Dalam unggahan story kala itu, Sophia Latjuba dan Eva Celia tampak menjajal beberapa desain gaun yang akan dipakai. Salah satunya berwarna hijau sage dan coklat muda.
Berita Terkait
-
Indra Lesmana, Eva Celia, hingga Kunto Aji Meriahkan Hari Kedua Prambanan Jazz Festival 2024
-
Eeeaa, Sophia Latjuba Dipertemukan Lagi dengan Indra Lesmana: Sayang Banget Pisah
-
Sophia Latjuba Pamer Foto 21 Tahun Pakai Bikini, Wajah Awet Muda Disebut Mirip Vampire
-
9 Souvenir Pernikahan Artis, Punya Denny Caknan dan Bella Bonita Jadi Omongan
-
Asyik Diajak Joget Eva Celia, Gestur Tangan Nicholas Saputra Bikin Heboh
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas