Matamata.com - Pagelaran ajang Academy Awards ke-92 masih hangat diperbincangkan netizen di media sosial.
Pasalnya, tersebar sebuah video wawancara sutradara film Parasite, Bong Joon Ho yang nampak bingung saat dicecar pertanyaan dari seorang presenter di ajang Oscar 2020.
Dari cuplikan video yang dibagikan akun Twitter @hoyarkive, sang presenter awalnya penasaran dengan alasan apa yang memutuskan sutradara Bong Joon Ho membuat film di Korea.
Dibantu seorang penerjemah Inggris, Bong Joon Ho menjawab jika film Parasite diharapkan dapat mengenalkan Korea di kancah Internasional.
Meski Bong Joon Ho telah menjawab dengan tepat, netizen justru sinis pertanyaan presenter tersebut.
"Dia bertanya kepada sutradara Korea yang tinggal di Korea dan berbicara Korea dan mengajak bintang film Korea untuk menjadi karakternya dan membuat kritik sosial tentang kelas-kelas di Korea," komentar netizen Princess Naya.
Tak lama, netizen lain juga ikut mengomentari pertanyaan presenter di acara Oscar 2020 itu.
"Apa dia belum pernah bertanya kenapa Sutradara Amerika berbicara Inggris dan mengajak bintang film Inggris dalam filmnya," terang netizen @seokJINius.
"Pertanyaannya sangat bodoh," jelas akun lain @snoophychim.
"Ini sangat memalukan," kata netizen @LWords19.
Tag
Berita Terkait
-
Robert Pattinson Bakal Main Film Sutradara Parasite, Bong Joon Ho?
-
Bong Joon Ho Bongkar Naskah Film Parasite 2 Rampung Ditulis
-
Donald Trump Semprot Oscar karena Anugerahi Best Picture untuk Parasite
-
Sutradara Bong Joon Ho Tak Pernah Bayangkan Bisa Sabet Banyak Piala Oscar
-
Daebak! Film Parasite Dominasi Piala Oscar 2020
Terpopuler
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
-
Bella Graceva dan Zikri Daulay Bintangi Film 'Pohon Waru', Kisahkan Iblis Perenggut Jiwa yang Malang
-
Sah! Kilang Balikpapan Kini Terintegrasi Pipa Gas 78 Km, Langkah Nyata Menuju Swasembada Energi
-
Megawati: Pilkada Lewat DPRD Khianati Reformasi dan Putusan MK!
-
Pecah Telur Sejak 2014! Margin Bulog Naik Jadi 7 Persen demi Beras Satu Harga
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!