Matamata.com - Kabar kurang mengenakkan kini datang dari bintang Game of Thrones, Kristofer Hivju.
Ia baru saja mengumumkan positif terjangkit virus corona atau covid-19.
"Salam dari Norwegia! Maaf untuk mengatakan bahwa saya, hari ini, telah dites positif COVID19, virus Corona," tulisnya.
Pemain Tormund Giantsbane di Game of Thrones ini awalnya cuma merasakan gejala pilek ringan. Namun begitu, dia bilang sudah mengisolasi diri bersama keluarganya semenjak disebut positif virus tersebut.
"Keluarga saya dan saya mengasingkan diri di rumah selama dibutuhkan. Kami dalam kesehatan yang baik. Saya hanya memiliki gejala pilek ringan," sambungnya.
Lebih lanjut, Kristofer Hivju mengingatkan kepada masyarakat agar lebih menjaga kesehatan. Dia pun berharap tidak banyak orang beraktivitas di luar ruangan lagi.
"Ada orang-orang yang berisiko lebih tinggi untuk siapa virus ini bisa menjadi diagnosis yang menghancurkan, jadi saya mendorong Anda semua untuk sangat berhati-hati," katanya.
"Cuci tangan, jaga jarak 1,5 meter dari orang lain, karantina. Lakukan saja yang Anda bisa untuk menghentikan penyebaran virus. Bersama kita bisa melawan virus ini dan mencegah krisis di rumah sakit," imbuhnya. (Sumarni)
Berita Terkait
-
Kesha Ratuliu Kabarkan Anak dan Suami Positif COVID-19: Hatiku Remuk Banget!
-
Heboh Influencer Dapat Jatah Vaksin Ketiga, Begini Ciri-ciri Sosoknya
-
5 Fakta Meninggalnya Aria Baron Karena Covid-19, dari Kritis Hingga Stabil
-
Nadila Ernesta dan Putrinya Terkena Covid-19, Sudah Memasuki Hari Ketiga
-
Sunggyu INFINITE Jadi yang Pertama Sakit Covid-19 Setelah Vaksin Janssen
Terpopuler
-
Puan Maharani Tegaskan APBN 2026 Bukan Sekadar Angka: Fokus Lapangan Kerja dan Daya Beli
-
Tak Gentar Hadapi Fans Garuda, John Herdman: Tekanan adalah Anugerah, Bukan Kutukan
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!