Matamata.com - TV series The Crown season 4 akan segera tayang dan mulai membuat fans menanti. Yang lebih spesial, di season 4 akan muncul karakter mendiang Putri Diana.
Sosok yang memerankan Putri Diana sendiri adalah Emma Corrin. Aktris muda yang satu ini beberapa waktu lalu membocorkan potret dirinya saat jadi mendiang Putri Diana.
Plek ketiplek Putri Diana, kayak apa nih potret Emma Corrin saat main di The Crown season 4? Langsung intip potretnya di bawah ini :
1. Outfit semi formal
Outfit atasan biru langit dengan dalaman kemeja putih dan coat biru tua amat lekat dengan sosok Putri Diana di awal sorotan media. Wajah cantik dengan rambut pendek blonde menjadi ciri khas.
Tampilan Emma Corrin terlihat amat mirip dengan Putri Diana nih. Bahkan tatapan sendu Putri Diana dapat dilihat dari sosok Emma Corrin.
2. Feminin
Kalau yang satu ini potret Emma Corrin dengan outfit feminin set bernuansa kuning pastel. Baju semi formal yang satu ini memiliki lengan model puff yang manis.
Lihat Emma Corrin udah plek ketiplek Putri Diana ya. Bahkan cara memegang sling bag miliknya aja mirip abis.
3. Gaun biru
Putri Diana juga pernah menggunakan gaun berwarna biru navy saat masih jadi istri Pangeran Charles. Emma Corrin pun ditarik Vogue untuk jadi cover majalah dan pakai gaun mirip Putri Diana.
Tampilannya seksi dengan model dada heart yang seksi. Gaya rambutnya pun ditata seperti Putri Diana saat tampil elegan.
4. Sheath dress ungu
Penampilan Emma Corrin dengan sheath dress ungu muda yang satu ini juga mencuri perhatian. Ia memilih sheath dress berwarna ungu dengan hiasan leher senada.
Gaya rambut Emma Corrin yang blow out persis Putri Diana dengan outfit sama. Nunduk aja mirip banget ya?
5. Gaun pengantin
Kalau yang satu ini nggak usah ditanya ya. Emma Corrin mirip abis sama Putri Diana di hari pernikahan dengan Pangeran Charles.
Gimana menurutmu lihat Emma Corrin yang tampil sebagai Putri Diana dalam tv series The Crown season 4?
Berita Terkait
-
Sinopsis The Crown Prince Has Disappeared, Drama Rom-Com Sejarah Baru Suho EXO dan Hong Ye Ji
-
4 Fakta The Crown Prince Has Disappeared, Drama Sejarah Romantis Baru yang Incar Suho EXO
-
Cincin Tunangan Putri Diana yang Dipakai Kate Middleton Ternyata 'Pemberian' Pangeran Harry
-
Heboh Rumor Pangeran William Selingkuh, Nasib Kate Middleton Bakal Seperti Putri Diana?
-
Netflix Bikin Pangeran William Kesal, Diduga Manfaatkan Putri Diana Demi Profit
Terpopuler
-
Puan Maharani Tegaskan APBN 2026 Bukan Sekadar Angka: Fokus Lapangan Kerja dan Daya Beli
-
Tak Gentar Hadapi Fans Garuda, John Herdman: Tekanan adalah Anugerah, Bukan Kutukan
-
Lebih Pilih Garuda daripada Jamaika, John Herdman: Indonesia Punya Visi dan Suporter Luar Biasa!
-
Spesifikasi Kapal Induk Giuseppe Garibaldi yang Akan Diakuisisi TNI AL dari Italia
-
Menhan Sjafrie Kunjungi Pakistan, Bahas Kerja Sama Pendidikan Militer dan Forum JDCC
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!