Matamata.com - Dibully Netizen, Kapil Sharma Dapat Wejangan dari Shah Rukh Khan: Kamu Gak Lihat Film Saya?
Dalam rangka promosi film barunya yang berjudul 'Zwigato', aktor Bollywood Kapil Sharma wara-wiri ke sejumlah acara televisi.
Saat menyambangi acara talkshow Rajat Sharma, Kapil Sharma blak-blakan mengenang wejangan Shah Rukh Khan saat momen sulit dalam kariernya.
Sebagai komedian, Kapil Sharma dituntut untuk menghibur orang. Padahal, Kapil Sharma mengaku mengidap depresi.
"Kerjaan saya buat orang ketawa. Tapi ketika saya tidak bahagia, bagaimana saya bisa menghibur orang?" kata Kapil Sharma.
Dari unggahan yang beredar, Kapil Sharma mulanya mengaku terpukul saat sesi syutingnya banyak yang dibatalkan.
"Saya tidak pernah membuat orang menunggu, tapi banyak syuting yang harus dibatalkan," sambungnya.
Menurut Kapil Sharma, salah satu syuting yang dibatalkan di antaranya adalah syuting bersama Shah Rukh Khan.
Kala itu, Kapil Sharma mengaku didatangi oleh Shah Rukh Khan secara personal. Dia kemudian memberikan wejangan selama satu jam.
"Kamu tidak lihat film saya?" katanya, dilansir dari The Indian Express pada Senin (13/3/2023).
Baca Juga
Dalam kesempatan itu, Shah Rukh Khan juga memberikan dukungan moral kepada Kapil Sharma agar tegar menghadapi ujian.
"Mengapa kamu begitu tegang, orang-orang sangat mencintaimu," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Shah Rukh Khan Menggebrak Met Gala 2025: Tampil Ikonik demi Sang Putri
-
Usai Heboh Thoriq Haji Usia 2 Bulan, Kini Geni Faruq Banggakan Sajidah Halilintar Bisa Masak di Usia 7 Tahun
-
5 Film Bollywood Tayang Bulan April 2024, Bertabur Bintang dari Akshay Kumar Sampai Ajay Devgn
-
6 Film Bollywood Tayang Bulan Maret 2024, Ada yang Dibintangi Ajay Devgn Sampai Kareena Kapoor
-
5 Film Bollywood Tayang Bulan Februari 2024, Ada yang Dibintangi Aktor Ganteng Shahid Kapoor
Terpopuler
-
Nasib Nadiem Makarim Ditentukan Hari Ini: Hakim Bacakan Putusan Sela Kasus Korupsi Chromebook Rp2,1 Triliun
-
Geger Penyelidikan Kriminal Jerome Powell oleh Trump, Kurs Dolar AS Langsung Ambruk!
-
Jadi Pusat Protein Nasional, Gorontalo Utara Siap Mulai Hilirisasi Industri Ayam Terintegrasi
-
Cegah Gudang Ambles, Bulog Audit Ketat Kapasitas Gudang Sewa untuk Stok Beras Nasional
-
Dedi Mulyadi Beri Peringatan Keras: Proyek Asal-asalan di Jabar Tidak Akan Dilunasi!
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!