Matamata.com - Zaskia Gotik diketahui tengah berbadan dua. Kendati begitu, kondisi hamil tak membuat Zaskia Gotik berhenti menyuguhkan penampilan yang ditunggu-tunggu penggemar. Goyang Itik yang menjadi ciri khas Zaskia Gotik tentu terus dinantikan.
Lantas seperti apa gaya Zaskia Gotik manggung saat hamil? Simak potret-potretnya berikut ini.
1. Zaskia Gotik tampil cantik untuk ajang pencarian bakat "Rising Star Dangdut". Dengan gaun yang membentuk lekuk tubuh berwarna bata, Zaskia Gotik tampil memukau sebagai juri.
Baca Juga:
11 Gaya Pedangdut Pamer Baby Bump, Zaskia Gotik Tampil Stylish dan Seksi
2. Gaun yang membentuk lekuk tubuh itu juga memperlihatkan perut buncit Zaskia Gotik. Seperti diketahui, Zaskia Gotik tengah mengandung anak kedua dari pernikahannya dengan Sirajuddin Mahmud.
3. Baby bump Zaskia Gotik sudah cukup terlihat di usia kehamilan sekitar 21 minggu. Mantan kekasih Vicky Prasetyo tersebut diprediksi akan melahirkan anak kedua pada bulan Oktober mendatang.
4. Zaskia Gotik tampil selama 2 episode di acara "Rising Star Dangdut". Di hari kedua, Zaskia Gotik tampil dengan gaun panjang berwarna hitam. Salah satu lagu yang ditampilkan Zaskia Gotik adalah "Gula-Gula" milik Elvy Sukaesih.
Baca Juga:
Zaskia Gotik Pamer Baby Bump di Postingan Inul Daratista, Komentar Irfan Hakim Disorot
5. Zaskia Gotik menjadi juri "Rising Star Dangdut" bareng pedangdut senior yakni Elvy Sukaesih, Iis Dahlia, dan Inul Daratista. Ivan Gunawan juga ikut menjadi juri dengan keahliannya sebagai desainer busana.
6. Kendati sedang hamil, Zaskia Gotik tetap tampil atraktif. Zaskia Gotik tampil tak kalah enerjik bersama calon bintang dangdut peserta "Rising Star Dangdut" di atas panggung.
7. Goyang Itik yang merupakan goyangan khas Zaskia Gotik juga tak lupa ditampilkan. Sebagai orang Sunda, Zaskia Gotik juga lihai memperagakan tarian Jaipong dengan luwes bareng peserta "Rising Star Dangdut".
Baca Juga:
Zaskia Gotik Unggah Momen Putrinya Diinfus: Anak Kuat, Cepat Pulih Ya Nak!
8. Penampilan Zaskia Gotik di "Rising Star Dangdut" rupanya merupakan yang perdana setelah mengumumkan kehamilan. Sejak menikah, Zaskia Gotik memang terbilang jarang tampil di atas panggung.
9. Seperti diketahui, Zaskia Gotik resmi menikah dengan Sirajuddin Mahmud pada 1 Juni 2020. Sirajuddin Mahmud diketahui sebagai pengusaha batubara dan kuliner yang juga mantan suami Imel Putri.
10. Kendati begitu, Zaskia Gotik membantah apabila sang suami dibilang melarang dirinya tampil di panggung on air maupun off air. Terbukti, Zaskia Gotik kembali bisa menyapa penggemar meski dalam kondisi hamil dan tidak sesering dulu.
Baca Juga:
Zaskia Gotik Tangisi Kondisi Anaknya usai 4 Kali ke Dokter, Ungkap Kejanggalan Posisi Tidur
Itu dia sederet potret gaya Zaskia Gotik manggung saat hamil. Bagaimana pendapatmu?
Berita Terkait
-
Sering Disebut Mirip, Momen Inara Rusli dan Zaskia Gotik Akhirnya Bertemu Bikin Publik Tercengang
-
Zaskia Gotik Masih Fokus Keluarga, Belum Kembali ke Dunia Hiburan
-
Wow! Ini Deretan Penyanyi yang Laku Keras Dapat Saweran hingga Ratusan Juta
-
Zaskia Gotik Tampil Berhijab, Nikita Mirzani Kasih Reaksi Gak Percaya
-
Tampil Anggun Kenakan Hijab, Penampilan Zaskia Gotik Bikin Kaget
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Cantiknya Ayu Ting Ting Recreate Gaya Kim Ji Won di Queen of Tears: Nggak Ada Obat!
-
Go Public! Gilga Sahid Akhirnya Umbar Foto Bareng Happy Asmara
-
Pedangdut yang Heboh Dituding Pelakor WNA Korea, Ini Profil dan Agama Tisya Erni
-
Penyanyi Dangdut Dipinang dengan Uang Panai Rp2 Miliar, Ini Profil Putri DA
-
Nikita Mirzani dan Saipul Jamil Tak Sengaja Ketemu, Aksi Nyosor Bikin Syok: Untung Pacarku Nggak Ikut