Matamata.com - Diketahui, sang ibu meninggal di Jakarta, pada Senin (15/10/2018) dan dimakamkan di Yogyakarta. Roro Fitria tiba terlambat di pemakaman ibunya, Retno Winingsih, siang ini.
Jenazah ibunda Roro Fitria dimakamkan di TPU Pemda Sleman, Yogyakarta, pada Selasa (16/10/2018) pukul 11.00 WIB. Sekitar dua jam setelahnya, Roro Fitria baru tiba di lokasi pemakaman.
Tangisnya pecah saat berada di pusara ibunya. Roro Fitria juga sempat membacakan surat Yasin di atas makam sang ibu.
Baca Juga:
Ibunya Meninggal, Roro Fitria Rasakan Firasat Ini 3 Bulan Lalu
Raut sedih masih terlihat dari wajah Roro Fitria setelah membacakan Yasin di makam ibunya. Bahkan saat ditemui oleh rekan media, Roro Fitria menjawab beberapa pertanyaan dengan menitikkan air mata.
Tak disangka, setelah menemui rekan media, Roro Fitria jatuh pingsan. Beberapa kerabat yang ada di sana pun menggotong Roro Fitria untuk masuk ke mobil.
Sebelum pingsan, Roro Fitria sempat menceritakan bagaimana sosok almarhum Retno Winingsih di kehidupannya. Baginya sang ibu adalah sumber semangat.
Baca Juga:
Mengintip Sudut Rumah Mewah Evi Masamba
''Mama itu roh semangat untuk saya,'' kata Roro Fitria sembari menahan tangisnya.
Sebelum ibunya meninggal, Roro Fitria juga menceritakan firasat yang telah ia alami tiga bulan lalu. Ia bermimpi jika giginya copot kala itu.
''Tapi saya nggak mau nyampaiin ke siapa-siapa karena saya takut. Ternyata pada tanggal 15 Oktober mimpi saya jadi kenyataan. Saya sedih banget,'' jelas Roro Fitria sembari menangis.
Baca Juga:
4 Aktris Populer Bollywood Menikah dengan Sutradara
Roro Fitria sendiri tiba di lokasi pemakaman ibunya pada 12.20 WIB siang. Meski proses pemakaman sudah selesai, beberapa kerabat masih menunggu di pemakaman.
Ia memeluk saudara-saudaranya sembari menangis saat pertama kali tiba di lokasi. Tangisnya pun kembali pecah saat memeluk pusara sang ibu.
Bahkan, air mata Roro Fitria pun tak terbendung saat membacakan Yasin untuk almarhumah ibunya.
Baca Juga:
5 Potret El Barack Alexander Nempel Banget sama Richard Kyle
''Mamah di surga, mamah di surga,'' kata Roro Fitria saat di depan makam ibunya.
Berita Terkait
-
Setahun Cerai Dari Andre Irawan, Roro Fitria Kini Pamer Kekasih Baru
-
Roro Fitria Ungkap Gelagat Aneh ART sebelum Diduga Gondol Perhiasan: Dia Mengelabui Nyai
-
Kehilangan Perhiasan Senilai 1 Unit Mobil, Roro Fitria Laporkan Orang Dekat
-
8 Artis Jalani Ramadan 2023 Tanpa Pasangan, Aldila Jelita Akui Kangen
-
7 Artis Menikah Lewat Taaruf dan Berujung Cerai
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar