Matamata.com - Tuty Suratinah kembali menjenguk putra terkasihnya, Kriss Hatta di Rutan Polda Metro Jaya.
Tapi kunjungan sang bunda kali ini cukup berbeda. Tuty tak sendiri membesuk, melainkan juga mengajak seorang motivator bernama Ayu Kayla.
"Dari kemarin mau bawa Bu Ayu, baru hari ini bisa ketemu jenguk Kriss," kata Tuty Suratinah saat ditemui di Polda Metro Jaya Jakarta Selatan, Rabu (21/8/2019).
Di dalam, Sang bunda membiarkan Kriss Hatta berbincang dengan Ayu. Kata Ayu, kondisi mental maupun fisik Kriss baik-baik saja.
"Kondisi Kriss sehat, kemungkinan saat ini Kriss lebih bisa menerima ya," ucap Ayu.
"Dia menceritakan rasa kangennya, Kriss Hatta seorang yang tidak pernah mengungkapkan perasannya, tipenya seperti itu," kata dia lagi.
Kriss Hatta sampai sekarang memang masih berada di tahanan Polda Metro Jaya. Dia ditahan karena kasus penganiayaan terhadap Anthony Hilenaar.
Berita Terkait
-
Anggota DPR: Kritik Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' Tak Perlu Dilaporkan ke Polisi
-
Buntut Pernyataan Soal Konsesi Tambang NU-Muhammadiyah, Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Polisi
-
Terluka Akibat Pecahan Kaca Gedung TCC, HN Lapor Polisi
-
Amankan Kunjungan Delegasi China, Polda Metro Kerahkan 2.029 Personel
-
Polda Metro Jaya Pastikan Proses Hukum Roy Suryo dkk Berjalan Profesional dan Seimbang
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season