Matamata.com - Evan Marvino semakin populer usai menikahi gadis asal Aceh, Uffri Datun Nitami. Pemain sinetron Putri untuk Pangeran itu padahal baru sekali ketemu dengan gadis yang kini jadi istrinya itu. Hidupnya terasa sempurna setelah menemukan pendamping hidup.
Sudah sukses berkarir di ibukota sebagai selebriti, Evan ternyata pernah hidup susah. Ia mengaku pernah jadi pengamen jalanan.
Hal ini ia ungkapkan lewat IG Story-nya belum lama ini. Ia mengunggah foto saat tengah nyetir mobil. Lalu ia menuliskan kalimat semangat untuk para pengamen jalanan karena pernah merasakan di posisi tersebut.
Baca Juga:
Mendadak Posting Foto Bareng Harini Sondakh, Evan Marvino Bilang Gini
“Semangat seniman jalanan,” kata Evan Marvino lewat IG Story. "Jadi inget 7 tahun lalu masih ngamen di pinggir jalan area Fatmawati – Blok M,” imbuhnya.
Evan Marvino diketahui memulai kariernya di dunia akting sejak tahun 2013. Ia mengikuti casting hingga akhirnya mulai ikut main sinetron.
Namanya semakin melejit berkat perannya sebagai Okky di sinetron Anak Jalanan. Ia kemudian ditunjuk membintangi web series Pretty Little Liars.
Baca Juga:
4 Tahun Terus DM Akhirnya Dinikahi, Istri Evan Marvino Masih Tak Menyangka
Setelah menikah, ia memboyong istrinya ke Jakarta. Pria 26 tahun itu kini disibukan syuting sinteron Putri untuk Pangeran.
Fans Evan kini semakin banyak. Kisah cintanya dengan Tami langsung jadi panutan banyak anak muda.
Baca Juga:
Evan Marvino Ngagetin, Pernah Bikin Mantan Pacar Beragama Kristen Umrah
Berita Terkait
-
7 Momen Istri Evan Marvino Melahirkan Anak Pertama, Penuh Haru
-
Istri Evan Marvino Melahirkan Anak Pertama, Potret Bayinya Dipuji Super Cantik dan Imut
-
10 Artis Indonesia Menikah dengan Fans, Kisah Cintanya Sungguh Tak Terduga
-
8 Artis Taaruf dengan Non Seleb, Rumah Tangga Harmonis Hingga Kini
-
Istri Evan Marvino Menangis Setiap Malam Setelah Menikah: Kebangun Terus
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Febby Rastanty: Kenali Diri Sendiri Sebelum Menemukan Cinta Sejati
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya