Matamata.com - Dita Fakhrana baru saja melepas status jandanya. Sang presenter menikah dengan lelaki bernama Rino Yosiaki.
Acara pernikahan Dita Fakhrana dan Rino Yosiaki digelar di Singapura pada Minggu (28/8/2022). Hanya orang-orang dekat yang hadiri momen bahagia mereka.
Salah satu sahabat yang datang ke pernikahan mereka adalah presenter Crystal Oceanie dan Ojip Ismaputra.
Baca Juga:
8 Potret Dita Fakhrana Golf, Hobi Mahal yang Ditekuninya Sejak 2018
Crystal juga berharap Dita dan Rion selalu berbagi, dalam suka maupun duka.
"Aku sayang kalian berdua," tulis Crystal Oceanie dalam bahasa Inggris diikutip dari Instagram @cyrstaloceanie_official, Senin (29/8/2022).
Baca Juga:
Dituding Selingkuh, Dita Fakhrana: Introspeksi Diri Dulu Sebelum Bicara!
Ini merupakan kali kedua Dita Fakhrana menikah. Sebelumnya, dia menikah dengan Ilham Prawira dan berakhir perceraian pada 14 April 2021.
Perceraian mereka sempat diwarnai isu selingkuh, meskipun Dita tak pernah mau menanggapinya.
Baca Juga:
Gugatan Cerai Dita Fakhrana Tak Diterima, Aming Tawau Meninggal Dunia
Berita Terkait
-
Baru 2 Bulan Nikah, Perut Besar Dita Fakhrana Bikin Publik Sibuk Berhitung
-
Tajir dari Lahir, Menu Sarapan Livy Renata Bikin Marshel Widianto Syok
-
Profil Dita Fakhrana, Presenter Liga 1 yang Baru Lepas Status Janda
-
8 Potret Dita Fakhrana Golf, Hobi Mahal yang Ditekuninya Sejak 2018
-
Dituding Selingkuh, Dita Fakhrana: Introspeksi Diri Dulu Sebelum Bicara!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas