Matamata.com - Kabar pesta pertunangan Priyanka Chopra dan Nick Jonas yang akan digelar Sabtu, 18 Agustus 2018 kelihatannya benar adanya. Terbukti Nick Jonas dan keluarganya terlihat di bandara India pada Kamis malam.
Pelantun Jealous itu terlihat di bandara Chhatrapati Shivaji International di Mumbai bersama ibunya Denise dan ayahnya Kevin Jonas Sr. Orang tua Nick tampak membawa paket dari Tiffany & Co, yang diduga hadiah untuk Priyanka Chopra.
Ini merupakan pertemuan resmi pertama antara keluarga Priyanka Chopra dan keluarga Nick Jonas. Belum tampak kehadiran kakak Nick, yakni Kevin, Joe, dan Frankie Jonas.
Nick Jonas dan Priyanka Chopra bertunangan bulan Juli setelah dua bulan berkencan. Nick kabarnya membeli cincin di toko perhiasan Tiffany & Co di London untuk melamar Priyanka Chopra di hari ulang tahun sang aktris yang ke-36 sebulan lalu.
Menurut kabar yang beredar, Priyanka Chopra akan menggelar pesta pertunangan pada Sabtu 18 Agustus 2018. Sejumlah kerabat dan selebritis kenamaan Bollywood akan diundang.
Seperti apa ya pestanya? Tunggu kabar selanjutnya ya :)
Berita Terkait
-
Shah Rukh Khan Menggebrak Met Gala 2025: Tampil Ikonik demi Sang Putri
-
5 Film Bollywood Tayang Bulan April 2024, Bertabur Bintang dari Akshay Kumar Sampai Ajay Devgn
-
6 Film Bollywood Tayang Bulan Maret 2024, Ada yang Dibintangi Ajay Devgn Sampai Kareena Kapoor
-
5 Film Bollywood Tayang Bulan Februari 2024, Ada yang Dibintangi Aktor Ganteng Shahid Kapoor
-
5 Film Bollywood Tayang Bulan Januari 2024, Ada Fighter yang Dibintangi Hrithik Roshan dan Deepika Padukone
Terpopuler
-
Dukung Program Makan Bergizi Gratis, 35 Kampung Nelayan Modern Rampung Januari Ini!
-
Zulhas: Penurunan Harga Pupuk Bersubsidi 20 Persen Adalah Sejarah Baru bagi Petani
-
Kasus Korupsi Chromebook: Pihak Nadiem Makarim Bakal Seret Google ke Persidangan Tipikor
-
Kunjungan Prabowo ke Kalsel: Hambatan Lahan Sekolah Rakyat Langsung Beres!
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!