Matamata.com - Maanayata Dutt membagikan sebuah video baru tentang suaminya, Sanjay Dutt dan sang putra di Instagram.
Dalam video itu terlihat Sanjay berjalan dengan lengan melingkari bahu putranya, Shahraan. Keduanya tertatih-tatih dan menggunakan tongkat.
Sang aktor memakai kemeja biru dengan celana serta sepatu putih, Sedangkan putranya mengenakan kaos kuning dan celana pendek putih serta sandal hitam.
"Ayah dan anak dalam masa pemulihan," tulis Maanayata di caption-nya, Rabu (25/8/2021).
Berdasarkan laporan Hindustan Times, Sanjay Dutt baru saja mengalami cedera olahraga pada tumitnya saat bermain bulu tangkis. Sementara putranya juga mengalami luka, tetapi perbannya sudah dilepas minggu lalu.
Namun sayangnya, tidak banyak yang dapat diketahui dari cedera tersebut.
Sebelum insiden ini, diketahui bahwa Sanhay Dutt dan istrinya mengunjungi buah hatinya, Trishala Dutt, di California untuk menghabiskan waktu bersama dan merayakan ulang tahunnya.
Trishala selalu mengunggah kebersamannya dengan keluarga di akun Instagram-nya.
Namun, beberapa waktu belakangan Sanjay Dutt menjauh dari media sosial dan penggemar tidak mendapat kabar apa pun dari sang aktor. Hingga unggahan terbaru dari Maanayata Dutt ini mengejutkan penggemar.
Tag
Berita Terkait
-
5 Film Terbaik Sanjay Dutt, Aktor Agneepath dan K.G.F: Chapter 2 Ulang Tahun ke-63
-
Sinopsis K.G.F: Chapter 2, Film Aksi India yang Meraih Penghasilan Tertinggi Sejak Tayang di Bioskop
-
5 Gaya Aktor Bollywood Momong Anak Perempuannya, Kunal Kemmu Paling Telaten
-
Gaya 5 Seleb Bollywood Momong Anak Kembar, Preity Zinta Keibuan Banget
-
5 Anak Seleb Bollywood Punya Mata Indah, Ada Putri Sanjay Dutt!
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!