Matamata.com - Konser Taylor Swift bertajuk "The Eras Tour" memang menyita perhatian para penggemar. Besarnya antusias dari penggemar, membuat konser Taylor Swift di Stadion SoFi Inglewood berjumlah 6 hari pertunjukan.
Melansir dari People, Meski nyaris satu minggu, tiket konsernya tetap ludes. Lantas, Taylor Swift dilaporkan telah memberikan bonus kepada semua kru konser dengan total 55 juta dollar alias Rp832 miliar.
Kru ini termasuk pada penari hingga rigger, teknisi suara, katering hingga lainnya yang turut mengerjakan proyek besar ini.
Sebelumnya, Swift sendiri dikabarkan telah memberikan bonus sebesar 100 ribu dollar atau Rp1,5 miliar kepada masing-masing sopir truk dalam konsernya.
Sebelumnya, Taylor Swift sukses membuat para penggemar terkejut saat menggelar konser The Eras Tour di Arrowhead Stadium, Kansas City.
Hal itu lantaran ia mengundang sang mantan, Taylor Lautner untuk naik ke panggung The Eras Tour. Tak hanya Lautner, Taylor juga mengajak Joey King dan Presley Cash ikut serta. Usut punya usut, kedatangan mereka rupanya usai membintangi video musik terbaru Swift yakni ‘I Can See You’ rilis.
Menurut seorang sumber, uang itu adalah bonus akhir dari tur. Pekan depan Taylor Swift memang sampai di ujung The Eras Tour di Amerika Serikat.
Sejauh ini, belum ada angka pasti jumlah penonton konsernya pada tur kali ini. Namun diprediksi Taylor Swift mengantongi 910 juta atau Rp 13,7 triliun dari turnya di Amerika Serikat saja.
Berita Terkait
-
Karya Bernadya Disebut Plagiat Lagu Taylor Swift, Penyanyi Muda Ini Buka Suara: 'Capek Klarifikasi Terus'
-
Lucy Guo, Pendiri Perusahaan AI yang Kalahkan Taylor Swift Sebagai Miliarder Wanita Termuda di Dunia
-
Travis Kelce Bahagia Pacari Taylor Swift, Ini Momen Bahagia Liburan di Bahama
-
Pakai Kaos John Mayer Di Konser Taylor Swift, Rian DMasiv Banjir Hujatan
-
Nonton Konser Taylor Swift, Natasha Wilona Ditemani Sosok Spesial: Siapa Kira-kira, Ya?
Terpopuler
-
42 Tahun Terpisah, Ruben Onsu Akhirnya Dipertemukan Kembali dengan Keluarga Arab dari Pihak Ibunda
-
Piyu Padi dan Once Antarkan Dian Sastro Pulang: Kami Tak Menyangka Dia Jadi Seperti Sekarang
-
20 Aktor Korea Ultah Bulan Juni, Terkenal Semua Mulai dari Lee Min Ho Sampai Park Bo Gum
-
Jaja Miharja Derita Infeksi Ginjal dan Paru-paru, Ingatkan Masyarakat Akan Risiko Pola Makan
-
Busana Olla Ramlan Saat Hadiri Resepsi Luna Maya dan Maxime Bouttier Jadi Perbincangan, Begini Respons Sang
Terkini
-
Hujan Drone Ukraina Lumat Markas Jet Bomber Rusia: Simak Fakta Serangan yang Memicu Guncangan Moskow
-
Gara-gara Telat 3 Menit, Travis Scott Bikin Coachella Rugi Ratusan Juta Rupiah
-
Shah Rukh Khan Menggebrak Met Gala 2025: Tampil Ikonik demi Sang Putri
-
Jelang Ulang Tahun Pernikahan ke-14, Kate Middleton Tampil dengan Gaya Rambut Baru
-
Tersandung Skandal, Kim Soo Hyun Terancam Bangkrut Akibat Gugatan Pengiklan Senilai Rp116 Miliar