Matamata.com - Lantaran bisa bertemu dan berfoto bareng idolanya, Agnes Monica alias Agnez Mo, penyanyi dangdut Jirayut Afisan girang bukan kepalang. Lewat postingan Instagram terbarunya, pedangdut asal Thailand itu meluapkan kebahagiaannya yang tak terkira.
Dalam foto itu, Jirayut LIDA mengenakan jaket biru, sementara Agnez Mo memakai kaos hitam. Keduanya tampak tersenyum, meski tak ditampik Jirayut tampak gugup.
" OMG sekian lama aku pengin foto bareng sama Kak Agnes baru sempat. Makasih Kak Agnes sudah mau foto bareng aku," tulis Jirayut di Instagram @jirayutdaa4official, dikutip Rabu (14/10/2020).
Netizen ramai menyoroti dan mengomentari foti Jirayut dan Agnez Mo ini. Banyak yang ikut bahagia akhirnya Jirayut bisa bertemu dan berfoto dengan sang idola yang selama dua tahun ini ia nantikan.
" Alhamdulillah kesampaian jugaaa," tulis akun @jnations_smdofficial. "Alhamdulillah ya dek akhirnya busa foto bareng ka Agnez Mo kk ikut seneng yeeyy," komentar akun @ika_jnations_jabodetabek
"Senangnyaa jirayut..akhirnya bisa foto bareng dengan Agnez Mo setelah sempat deg-degan dan hampir nunggu 2 tahun," komentar akun @ladya_farrel. "Alhamdulillah yaa de nunggu selama 2 tahun, akhirnya bisa foto bareng superstars @Agnezmo," tulis akun @jnations_malang.
Berita Terkait
-
Divonis Bersalah Langgar Hak Cipta, Agnez Mo Didenda Ratusan Juta
-
Jirayut Afisan dan Halda Rianta Merasa Cocok Dijodohkan: Pekerjaannya Jadi Sering Berdua Terus
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Digelar Dua Hari, SOORA Music FESTIVAL 2024 Sukses Hibur 26 Ribu Penonton
-
Kemeriahan Hari Pertama SOORA Music Festival 2024, Dimeriahkan Juicy Luicy, Mahalini, hingga Agnez Mo
Terpopuler
-
Megawati: Pilkada Lewat DPRD Khianati Reformasi dan Putusan MK!
-
Pecah Telur Sejak 2014! Margin Bulog Naik Jadi 7 Persen demi Beras Satu Harga
-
Dukung Program Makan Bergizi Gratis, 35 Kampung Nelayan Modern Rampung Januari Ini!
-
Zulhas: Penurunan Harga Pupuk Bersubsidi 20 Persen Adalah Sejarah Baru bagi Petani
-
Kasus Korupsi Chromebook: Pihak Nadiem Makarim Bakal Seret Google ke Persidangan Tipikor
Terkini
-
Koplo-Orkestra dalam Pusakarya: Warna Baru Ndarboy Genk Rayakan 8 Tahun Bermusik
-
Cantiknya Ayu Ting Ting Recreate Gaya Kim Ji Won di Queen of Tears: Nggak Ada Obat!
-
Go Public! Gilga Sahid Akhirnya Umbar Foto Bareng Happy Asmara
-
Pedangdut yang Heboh Dituding Pelakor WNA Korea, Ini Profil dan Agama Tisya Erni
-
Penyanyi Dangdut Dipinang dengan Uang Panai Rp2 Miliar, Ini Profil Putri DA