Matamata.com - Inul Daratista ternyata sempat dinyatakan positif virus Covid-19. Menurut pengakuannya, kejadian tersebut terjadi sekitar satu bulan lalu.
Pemilik nama lengkap Ainur Rokhimah ini mengaku bahwa suaminya, Adam Suseno dan putranya, Yusuf Ivander Damares juga terpapar Covid-19.
Baca Juga:
Inul Daratista Ngaku Punya Berondong Sejak Lama, Ini Faktanya
"Iya kemarin saya bersama suami dan anak pernah kena Covid-19," kata Inul Daratista, ditemui di kawasan Jalan Kaprten Tendean, Jakarta Selatan, Selasa (9/12/2021).
Setelah menjalani pengobatan dan isolasi mandiri, Inul Daratista bersama suami dan anak dinyatakan negatif Covid-19 sekitar dua minggu yang lalu.
"Baru selesai kena dua mingguan lalu lah. Jadinya ya saya sendiri masih belum berani dekat-dekat orang banyak. Termasuk orangtua sendiri," ucap Si Goyang Ngebor ini.
Baca Juga:
Inul Daratista Sebut Lesti Kejora Calon Manten, Fans Mendadak Heboh
Meski telah sembuh dua minggu, Inul Dararitsa mengaku masih ada perasaan khawatir menularkan virus kepada orang-orang terdekatnya. Perempuan 42 tahun ini pun lebih memilih berdiam diri di rumah.
"Takut sayanya saja yang bawa virus itu, jadinya masih menahan diri lah kemana-mana," tutur pelantun "Mawar Putih" ini.
Hanya saja, perempuan kelahiran Pasuruan, 21 Januari 1979 ini tidak menjelaskan secara gamblang bagaimana ia dan keluarga bisa terpapar Covid-19.
Baca Juga:
Inul Daratista Miris Lihat Masa Lalunya: Pernah Jual Rokok Pinggir Jalan
"Ya karena kan kemarin saya dan semua mudik ke kampung (Surabaya). Nah pulangnya kita semua kena (Covid-19)," ucapnya.
Kekinian, Inul Daratista mengaku tetap mengutamakan protokol kesehatan kedepannya meskipun sudah terpapar Covid-19 beberapa minggu lalu.
"Pasti ya saya menahan diri ketemu banyak orang dan jaga jarak. Supaya bisa saling menjaga," ujar Inul Daratista.
Baca Juga:
Inul Daratista Parodikan Barbie Kumalasari, Sepatu Mewah Jadi Hiasan Kepala
Berita Terkait
-
Mantan OB Inul Daratista Didakwa Melakukan Pencurian di Pengadilan Negeri Jakarta Utara
-
Kalina Oktarani Tanggapi Fatwa MUI soal Larangan Ucapkan Selamat Hari Raya Agama Lain: Anakku Katolik...
-
Lebaran Idul Adha 2024, Inul Daratista Siapkan 4 Ekor Sapi Kurban Gemuk-gemuk
-
Makan Sembarangan Di Kampung Halaman, Inul Daratista Langsung Sakit
-
Ngeri! Inul Daratista Pernah Muntah Darah, Begini Kejadian Mistisnya
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Cantiknya Ayu Ting Ting Recreate Gaya Kim Ji Won di Queen of Tears: Nggak Ada Obat!
-
Go Public! Gilga Sahid Akhirnya Umbar Foto Bareng Happy Asmara
-
Pedangdut yang Heboh Dituding Pelakor WNA Korea, Ini Profil dan Agama Tisya Erni
-
Penyanyi Dangdut Dipinang dengan Uang Panai Rp2 Miliar, Ini Profil Putri DA
-
Nikita Mirzani dan Saipul Jamil Tak Sengaja Ketemu, Aksi Nyosor Bikin Syok: Untung Pacarku Nggak Ikut