Matamata.com - Via Vallen menceritakan pernah diblacklist televisi swasta selama tiga bulan setelah tampil membawakan lagu Sayang.
Kepada Deddy Corbuzier, Via Vallen awalnya bercerita tentang hak cipta lagu Sayang yang sempat jadi polemik.
Pedangdut 29 tahun ini menyebutkan kalau lagu Sayang berbahasa daerah adalah milik Anton Obama. Label musiknya bahkan sudah membeli lagu itu pada Anton.
Baca Juga:
Sempat Disebut Plagiat MV IU, Via Vallen Curhat Semua Sosmednya Diserang
Namun ada kejadian kurang menyenangkan sebelum Via Vallen akhirnya membeli lagu tersebut.
Anton Obama pernah menuntut stasiun televisi karena menayangkan Via Vallen membawakan lagu Sayang dan di keterangan ditulis lirik by Via Vallen.
"Saya bikin lagu Sayang versi bahasa Indonesia. Akhirnya saya bisa nyanyiin lagu itu di TV. Tapi karena terbawa suasana penonton nyanyi versi Jawa, aku jadi nyanyi versi Jawa," bebernya di Podcast Deddy Corbuzier yang tayang pada 17 Maret 2021.
Baca Juga:
Pembakar Mobilnya Disebut Fans, Via Vallen Tolak Mentah-mentah
Gara-gara TV itu dituntut, akhirnya Via Vallen kena imbasnya yakni diblacklist selama tiga bulan.
Beruntungnya masalah itu berakhir dengan Via Vallen meminta label musiknya membeli lagu Sayang dari Anton Obama.
Baca Juga:
Kesedihan Via Vallen Usai Mobil Alphard Dibakar: Nggak Bisa Beli Lagi
Berita Terkait
-
Sudah Yatim Piatu Sebelum Menikah, Hadiah Kejutan Sederhana di Ultah Suami Via Vallen Bikin Berkaca-kaca
-
Sedih Banget! Via Vallen Hamil Anak Pertama, Ayahnya Meninggal Dunia!
-
Teman SD Bersaksi Via Vallen Hidupnya Sengsara Jadi Pengamen, Sang Ayah Memantau Sambil Berteduh
-
Modali Keluarga Malah Dipakai Judi dan Dunia Malam, Curhatan Via Vallen Bikin Miris: Aku Anak Kandung Apa Bukan?
-
Mencekam! Kronologis Lengkap Rumah Via Vallen di Sidoarjo Disatroni Warga
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Cantiknya Ayu Ting Ting Recreate Gaya Kim Ji Won di Queen of Tears: Nggak Ada Obat!
-
Go Public! Gilga Sahid Akhirnya Umbar Foto Bareng Happy Asmara
-
Pedangdut yang Heboh Dituding Pelakor WNA Korea, Ini Profil dan Agama Tisya Erni
-
Penyanyi Dangdut Dipinang dengan Uang Panai Rp2 Miliar, Ini Profil Putri DA
-
Nikita Mirzani dan Saipul Jamil Tak Sengaja Ketemu, Aksi Nyosor Bikin Syok: Untung Pacarku Nggak Ikut