Mr. Queen (Instagram/@tvndrama.official)

Matamata.com - Drama Korea sering mengangkat beragam genre dan alur cerita yang menarik. Salah satunya adalah genre fantasi.

Diantaranya genre fantasi tersebut banyak yang mengangkat kisah penjelajah waktu. Drama-drama ini selalu menarik karena punya cerita yang unik dan pastinya mendapat rating tinggi.

Drama Korea Signal. (AsianWiki)

5 drama Korea di bawah ini cocok banget untuk kalian yang suka dengan drakor penjelajah waktu. Intip di bawah ini yuk!

1. Rooftop Prince

Rooftop Prince (Instagram.com)

Drakor Rooftop Prince tayang di tahun 2012 silam. Drama ini mengangkat kisah seorang putra mahkota dari dinasti Joseon yang bisa menjelajah waktu ke abad 21.

Ia bertemu dengan wanita bernama Joo Se Na yang mirip dengan istrinya yang sudah meninggal. Selama menjelajah waktu, sang pangeran menyelidiki penyebab kematian sang istri.

2. Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo

Scarlet Heart Ryeo (Instagram.com)

Dibintangi oleh penyanyi IU, drama Moon Lovers: Scarlet Heart Ryeo ini juga dibintangi sederet aktor-aktor tampan. Hae Soo (IU) seorang gadis dari masa depan tiba-tiba menjelajah waktu ke dinasti Goryeo.

Load More