Matamata.com - Sejak hari Selasa (02/04/2019), Ayu Ting Ting sedang menjalani ibadah umrah di tanah suci bersama sang adik, Syifa. Selain beribadah, ia pun masih aktif mengunggah berbagai kegiatannya di akun Instagram miliknya.
Termasuk saat ia sedang berada di depan ka'bah. Ayu Ting Ting terlihat mengenakan busana serba putih.
"Insya Allah mabrur ya Allah," tulis Ayu Ting Ting dalam unggahan foto di Instagramnya tersebut.
Dalam foto tersebut, ibunda Bilqis Khumaira Razaq ini tampak anggun dengan gamis syar'i bernuansa putih dan hijab instan panjang senada.
Tak ketinggalan, Ayu Ting Ting juga mengenakan belt bag atau waist bag di bagian pinggangnya.
Bukan tas pinggang biasa, tas ini merupakan salah satu koleksi dari brand mewah Gucci. Tas yang ia kenakan ini bernama Ophidia GG Supreme small belt bag.
Dilansir dari website resmi Gucci, tas pinggang berwarna cokelat dengan motif khas Gucci ini dibanderol harga $ 1150 atau setara dengan nilai Rp 16 juta loh.
Duh mahal juga ya tas Ayu Ting Ting yang satu ini...
Baca Juga
Berita Terkait
-
Menhaj Tegaskan Petugas Haji Dilarang 'Layani Atasan', Fokus Mutlak pada Jemaah
-
Musim Haji 2026, Garuda Indonesia Siapkan 15 Armada untuk 102 Ribu Jemaah
-
UU Haji dan Umrah Disahkan, Wamen PANRB: Langkah Strategis Tingkatkan Pelayanan Jamaah
-
RUU Haji Disepakati, DPR Sebut Terobosan Baru Penyelenggaraan Ibadah Haji dan Umrah
-
HNW: Kementerian Haji Harus Terbentuk Maksimal 30 Hari Usai UU Disahkan
Terpopuler
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
-
Istana: RUU Penanggulangan Disinformasi dan Propaganda Asing Masih Sebatas Wacana
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya