Matamata.com - Wishnutama menjadi salah satu sosok yang diisukan menjadi menteri Jokowi-Ma'ruf.
Bukan tanpa sebab, Wishnutama datang ke Istana Kepresidenan menjelang Presiden Joko Widodo mengumumkan calon menteri di Kabinet Indonesia Kerja Jilid 2, pada Senin (21/10).
Ia pun mengenakan kemeja putih saat datang ke Istana Kepresidenan, para menteri terpilih di tahun 2014 lalu.
Baca Juga:
Tak Hanya Makin Cantik, Baby Bump Istri Wishnutama Jadi Sorotan!
Kiprah Wishnutama sendiri telah dikenal berkarier dalam bidang broadcasting sejak masih di Indosiar, Trans TV hingga jabatan terakhirnya menjadi Komisaris Utama NET TV.
Di luar yang telah disebutkan, simak rangkuman Matamata.com soal 5 fakta Wishnutama yang diisukan jadi Menteri di bawah ini :
1. Profil
Baca Juga:
Isu PHK Massal NET TV, Medsos Wishnutama Banjir Komentar
Wishnutama punya nama lengkap Wishnutama Kusbandio. Sosok yang satu ini lahir di Jayapura, Papua pada 49 tahun yang lalu.
2. Sekolah di Amerika Serikat
Sosok yang satu ini sebelumnya pernah bersekolah di Norwich University, Mount Ida College dan Emerson College Amerika Serikat. Ia mengambil jurusan kesenian dan komunikasi.
Baca Juga:
Hampir 4 Tahun Menikah dengan Wishnutama, Gista Putri Dikabarkan Hamil
3. Punya hobi fotografi
Wishnutama ternyata memiliki hobi fotografi. Tak heran akun Instagram pribadinya kerap mengunggah potret yang ciamik.
4. Ayah empat anak
Sebelum menikah dengan Gista Putri, Wishnutama telah dikaruniai tiga anak laki-laki dan satu anak perempuan dari pernikahannya.
5. Dapat penghargaan
Selain kariernya yang cemerlang di deretan TV nasional, Wishnutama juga kerap mendapatkan penghargaan. Mulai dari tokoh pemberdayaan hingga sosok yang berpengaruh di Creative Industry.
6. Jadi Creative Director Opening and Closing Asian Games 2018
Ia pun sukses jadi Creative Director dalam acara Opening and Closing Ceremony Asian Games 2018 yang diselenggarakan di Indonesia. Acara yang satu ini mendapat banyak pujian dari masyarakat sampai dengan negara tetangga.
Berita Terkait
-
Gaya Bicara Inara Rusli Ngomong Tentang Korban KDRT di Era Toxic Patriarki Disorot, Bak Menteri Pemberdayaan Perempuan
-
Berharap Jokowi Jadi Saksi Nikah, Thariq Halilintar Beberkan Bulan Pernikahannya
-
Raja Salman Undang 50 WNI Berhaji, Menteri Sri Mulyani Susul Wirda Mansur ke Mekkah
-
Pantesan Diejek Netizen Gak Ngaruh, Aaliyah Massaid Dapat Pujian Begini dari Ibu Iriana
-
5 Fakta Cashero: Drama Superhero Baru Junho 2PM, Kim Hye Joon, Kim Byung Chul, dan Kim Hyang Gi
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Ashira Zamita, Ogah Nikah Muda Karena Menjadi Saksi Kengerian Pernikahan yang Dialami Sang Kakak
-
Oka Antara yang Ambisius dan Kisahnya Menghadapi Pilkada Penuh Ketegangan
-
Totalitas Febby Rastanty di Film Wanita Ahli Neraka: Dari Adegan Berat hingga Latihan Jadi Istri yang Baik
-
Boney M 50th Anniversary Tour Menghidupkan Kembali Kejayaan Era Disco di Jakarta
-
Lamaran Bhisma Mulia Ditolak Keluarga Calon Istri, Apa Alasan Sebenarnya?