Matamata.com - Beberapa waktu lalu, Coki Pardede sempat terjerat kasus narkoba yang menyebabkan dirinya harus menjalankan rehabilitasi. Hal ini membuatnya vakum sementara dari industri hiburan Tanah Air.
Coki Pardede yang sudah kembali ke industri hiburan Tanah Air menceritakan kisahnya saat menjalani rehabilitasi narkoba. Rupanya saat itu salah seorang pengurus atau suster memintanya untuk membersihkan ruangannya.
"Jadi waktu itu di rehab, ada susternya, 'Coki kamu harus bangun pagi, kamu harus melipat tempat tidur. Ini akan membuat dirimu menjadi lebih baik'," ucap Coki Pardede menirukan pengurus di rehabilitasi, dikutip Kamis (03/11/2022).
Baca Juga:
Ibu Deddy Corbuzier Sempat Ingin Mualaf: Gua Pikir Dapat Hidayah, Ternyata Ngefly
Kemudian, Coki Pardede malah menyebut bahwa dirinya lebih berhasil dari sang suster ketika diminta untuk membersihkan ruangannya di tempat rehabilitasi.
"Lebih baik menurut siapa? Saya lebih sukses daripada suster," lanjut Coki Pardede.
Coki Pardede juga membahas tentang gaji yang diterima oleh suster di tempat rehabilitasi tersebut. Menurut Coki jika sang suster belum mendapatkan gaji yang setara dengannya lebih baik diam. Sang suster yang mendapati ungkapan Coki Pardede itu kemudian menangis. Komika berusia 34 tahun ini menyebut bahwa dirinya dibenci saat menjalani rehabilitasi.
Baca Juga:
11 Potret Transformasi Fuji yang Genap Berusia 20 Tahun, Tulis Pesan Haru Kenang Sang Kakak
"Kalau suster masih UMR (gaji Upah Minimum Regional) sh*t the f**kup. Nangis dia," ucapnya.
"Gua dibenci dulu di rehab. Gua ngomong begitu dia nangis," pungkas Coki Pardede.
Pandji Pragiwaksono yang berada di sebelah Coki itu kaget dan menyebut bahwa Coki Pardede tak seharusnya berbicara tentang hal tersebut.
Baca Juga:
Buka Resleting Sedada, Ruben Onsu Naik Pitam Dapat Ancaman Sensor: Gimana Sih?
"Lo ngomong gitu beneran? Lo ngomong gitu dia nangis? Gila kali lo, gobl*k lo, udah 32 tahun udah di kepala 7. Aneh banget manusia!" ujar Pandji.
Baca Juga:
Angelina Sondakh Masih Betah Sendiri: Cari Suami yang Seperti Ayah Susah, Cuma Ada di Mas Adjie
Berita Terkait
-
Film Keluarga Super Irit, Adaptasi Komik Laris Korea Selatan Dibintangi Keluarga Dwi Sasono
-
Pajang Foto Prabowo-Gibran, Pandji Pragiwaksono: Bahan Komedi Saya Tahun Depan
-
Tretan Muslim Jawab Isu Hubungannya Renggang dengan Habib Jafar: Sejak Coki Ketangkep, Beliau Agak Menghindar
-
Biodata dan Agama Pandji Pragiwaksono, Nekat Kritik Jokowi
-
Pandji Pragiwaksono Blak-blakan Ogah Pilih Prabowo karena Wataknya, Netizen Ungkap Fakta Lain
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Hari Pertama Tayang, Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Hadiri Lebih Dari 800 Show Bioskop dengan Promo Spesial
-
Rizky Febian dan Mahalini Ramaikan Konser Lifetime Tribute To Chrisye
-
Konser Mozart dari Madras, AR Rahman Pindah Lokasi dari Candi Prambanan ke Jakarta
-
Lewat Event Wonderlab, Genexyz Membuka Portal di Jakarta ke Dunia Baru
-
Jadi Bridesmaid di Pernikahan Beby Tsabina, Penampilan Syifa Hadju Paling Bersinar