Matamata.com - Cinta Penelope dan sang suami, Taha Gokhan Arikan saat ini tengah menjalani proses perceraian di Pengadilan Agama Jakarta. Soal gugatan cerai, ternyata Cinta punya alasan sendiri. Hal ini diungkap oleh kuasa hukumnya, Irsan Gusfrianto.
Katanya, Cinta beberapa pertimbangan yang membuatnya ingin berpisah dengan Taha. Salah satunya soal perbedaan budaya dan perilaku.
"Ada persoalan perilaku, sifat yang tidak cocok. Karena dari segi budaya kan beda," ungkap Irsan dikutip dari YouTube pada Rabu, (18/06/2023).
Irsan pun menegaskan bahwa kliennya tidak mendapatkan tindak kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) dari Taha. Mempertegas, keinginan kliennya berpisah hanya karena perbedaan perilaku saja.
"Kalau kekerasan nggak ada. Hanya yang perilaku, kebiasaan sehari-hari kan beda budayanya dia dengan budayanya kita di Indonesia yang mungkin sulit diterima oleh klien kami," ucap Irsan.
Di sisi lain, Cinta mengaku sudah ditalak tiga oleh Taha secara agama sejak lama. Kini, ia hanya tinggal mengurus proses perceraiannya secara administrasi negara.
"Intinya kami sudah lama pisah, secara agama kami sudah selesai lama cuma harus ngurus (secara negara). Jadi kami minta mediasi," kata Cinta.
Meski begitu, Cinta menuturkan masih berhubungan baik dengan Taha. Bahkan, ia pun masih sayang dengan keluarga Taha.
Berita Terkait
-
Bukan KDRT, Ini Alasan Cinta Penelope Mantap Gugat Cerai Suami Turki
-
Profil dan Biodata Cinta Penelope yang Dikabarkan Cerai Lagi dengan Suami Keempat
-
3 Tahun Nikah, Cinta Penelope Gugat Cerai Suami asal Turki
-
Cinta Penelope Gugat Cerai Suami asal Turki
-
6 Artis Ini Sempat Jadi TKI, Ada yang Pernah Disekap dan Dianiaya Majikan di Arab Saudi
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Gus Miftah Ogah Dibayar Lebih Kecil dari Biduan, Akhirnya Terima Rp200 Juta
-
Agus Terancam Pidana karena Diduga Menyalahgunakan Duit Donasi, Resmi Dilaporkan ke PPATK
-
Pamer Senyum Semringah, Putri Zulhas Umumkan Tanggal Pernikahan dengan Zumi Zola
-
Netizen Parah Banget, Lilly Anak Angkat Raffi Ahmad dan Nagita Slavina Dihina Fisiknya
-
Tawarkan Uang Rp300 Juta ke Agus Salim, Denny Sumargo Minta Jangan Kasih Tahu Farhat Abbas