Matamata.com - Acara nikahan anjing bernama Jojo dan Luna sempat menjadi sorotan publik hingga viral di media sosial. Pasangan anjing ras alaskan malamute itu kini telah resmi menjadi suami istri.
Acara pernikahan kedua anjing ini digelar dengan mewah dengan dana lebih dari Rp 200 juta atas inisiasi pemiliknya. Tak biasa, sontak saja penikahan disorot dan ramai dipebincangkan netizen.
Apalagi menurut kedua pemilik anjing tersebut, pernikahan tersebut digelar sebagai wujud ungkapan kasih sayang pemiliknya. Uniknya lagi, penikahan anjing ini menggunakan adat Jawa, lho.
Penasaran seperti apa potret anjing Jojo dan Luna ini? Yuk, intip foto-fotonya berikut ini!
1.Beginilah salah satu protret acara nikahan anjing bernama Jojo dan Luna yang mengusung adat khas Jawa. Tak hanya anjingnya saja, para pemilik mereka juga mengenakan busana khas Jawa lengkap, lho.
2. Menurut Valentina Chandra selaku pemilik mempelai pria (Jojo) dan Indira RatnasariRatnasari selaku pemilik mempelai wanita (Luna), acara tersebut digelar sebagai bentuk ungkapan kasih sayang.
Baca Juga:
Lirik Lagu Cikini Gondangdia - Duo Anggrek, Viral di Tiktok
3. Valentina juga mengungkapkan bahwa ide nikahan anjing ini terinspirasi dari pernikahannya dengan sang suami dulu. Alasannya memilih adat Jawa juga lantaran kedua besan merupakan keturunan Jawa.
4. Pernikahan kedua peliharaan tersebut digelar secara mewah di Hyde Park, Pantai Indah Kapuk (PIK), Jakarta. Tak tanggung-tanggung, dana yang dihabiskan untuk acara tersebut mencapai Rp 200 juta, lho.
5. Uniknya lagi, sang pemilik juga menggelar acara tunangan hingga acara resepsi untuk kedua anjing tersebut dengan tema nusantara. Tamunya pun ada sejumlah anjing dan para pemiliknya.
6. Tentu saja acara nikahan mewah untuk hewan peliharaan ini menjadi hal baru di kalangan masyarakat. Tak heran jika hal ini berhasil menarik perhatian netizen.
7. Apalagi pemilik mereka juga tak segan menghabiskan uang ratusan juga hanya demi pernikahan anjing Jojo dan Luna. Prosesi pun berlangsung sama seperti pernikahan manusia pada umumnya.
8. Banyak netizen yang mengaku heran dengan kelakuan gabut para orang kaya yang melakukan pernikahan bagi hewan peliharaan tersebut.
Nah, itu dia sederet potret nikahan anjing Jojo dan Luna yang digelar mewah di kawasan PIK. Bagaimana menurutmu?
Berita Terkait
-
Bikin Gempar! Heboh Pria Mirip Abidzar Pamer 'Burung' Sambil Selfie: Anak Ustaz Begitu?
-
Makin Memanas! Disebut Maharani Kemala Matikan Rejeki Orang, Shandy Purnamasari Meradang: Aku Diam Bukan Berarti Dzolim
-
Ruben Onsu Asik di Korea bareng Inara Rusli, Plan Cerai Kian Mangkir: Kasian Sarwendah-Onyo jadi Kambing Hitam
-
Bikin Nyesek, Tangisan Mahalini di Atas Panggung
-
Profil Gus Zizan, Pedakwah yang Diduga Cium Zoe Levana di Kelab Malam, Ternyata Cucu Kiai Kondang
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Profesinya Gak Kaleng-kaleng! Ini Profil Andryan Gama Suami Nessie Judge
-
Ahli Masak Senior yang Ditantang Sisca Kohl, Ini Rekam Jejak Karier Sisca Soewitomo
-
7 Potret Lawas Titiek Soeharto, Akankah Rujuk dengan Prabowo dan Jadi Ibu Negara?
-
Film Viral karena Ungkap Dugaan Kecurangan Pemilu 2024, Ini 7 Fakta Dirty Vote
-
Berpotensi Langgar Undang-undang Pemilu, 3 Fakta Konser Ahmad Dhani Dibubarkan Bawaslu