Matamata.com - Pedangdut Ayu Ting Ting jadi sorotan. Ibu satu anak ini baru-baru ini di-notice oleh Shin Min Chul T-Max, anggota boyband Korea T-Max.
Pasalnya Ayu belum lama ini menunjukkan kepiawaiannya dalam bernyanyi lagu Korea bertajuk Paradise yang dijadikan Original Soundtrack alias OST Boys Before Flowers.
Tanpa disangka, aksi Ayu Ting Ting cover lagu itu dinotice penyanyi aslinya, yakni Shin Min Chul. Seperti diketahui Paradise memang dinyanyikan oleh T-Max.
Lewat Instagram, Shin Min Chul bahkan menduetkan aksi Ayu bernyanyi itu dengan dirinya. Tak lupa Min Chul juga berterima kasih pada Ayu.
"Thank you so much. #paradise #tmax #shinminchul #indonesia #famoussinger #summer," tulis Shin Min Chul di Instagram pribadinya kemarin (29/7/2021).
Postingan Shin Min Chul itu langsung dikomentari oleh Ayu Ting Ting. Dia menyematkan emoji hati warna merah di kolom komentar. "Thank you so much. you are great singer," tulis Shin Min Chul membalas komentar Ayu Ting Ting.
Netizen di kolom komentar ikutan hepi Ayu Ting Ting dinotice Min Chul T-Max. Tak sedikit yang bangga dengan bakat Ayu dalam bernyanyi dan berharap keduanya kolaborasi.
"The best Ayu Ting Ting," kata netizen.
"Waiting Collaboration," pinta lainnya.
"Depok PRIDE. NOONA AYU," papar lainnya.
"Daebak Ayu Ting Ting," kata netizen.
Ayu Ting Ting memang menggemari K-Pop. Dia juga kerap melakukan aksi dance K-Pop dengan koreografi dari boy group atau girl group populer belakangan ini.
Tag
Berita Terkait
-
Tiket Konser Ayu Ting Ting di Depok Kembali Dibuka, Air Yasin Jadi Permintaan Utama Sang Penyanyi
-
Mengungkap Sisi Lain Ayu Ting Ting yang Tak Banyak Diketahui Publik
-
Bukan dari Selebritis, Hard Gumay Bongkar Sosok Jodoh Ayu Ting Ting Ternyata...
-
Ungkit Nafkah usai Keponakan Lahir, Wendy Cagur Sindir Telak Ayu Ting Ting: Sama Keluarga Perhitungan!
-
2 Kali Gagal Nikah, Hard Gumay Minta Ayu Ting Ting Tidak Matre: Susah Cari Kaya Raffi
Terpopuler
-
Wamenhaj Coreat Enam Calon Petugas Haji karena Tak Jujur Soal Riwayat Penyakit
-
Prabowo Koreksi Desain IKN: Tambah Embung dan Perkuat Antisipasi Karhutla
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
Terkini
-
Koplo-Orkestra dalam Pusakarya: Warna Baru Ndarboy Genk Rayakan 8 Tahun Bermusik
-
Cantiknya Ayu Ting Ting Recreate Gaya Kim Ji Won di Queen of Tears: Nggak Ada Obat!
-
Go Public! Gilga Sahid Akhirnya Umbar Foto Bareng Happy Asmara
-
Pedangdut yang Heboh Dituding Pelakor WNA Korea, Ini Profil dan Agama Tisya Erni
-
Penyanyi Dangdut Dipinang dengan Uang Panai Rp2 Miliar, Ini Profil Putri DA