Matamata.com - Aksi panggung Isyana Sarasvati santer dibicarakan publik dalam konser musik Lexiconcert yang digelar di Surabaya (15/7/2022).
Sebelum tampil unjuk gigi, Isyana Sarasvati mengendarai Reog untuk diantarkan ke atas panggung konser Lexiconcert.
Seraya menunggangi Reog, Isyana Sarasvati melambai-lambar ke arah penonton yang sudah menyambutnya dengan antusias.
Sementara itu, Isyana Sarasvati terlihat tampil nyentrik dengan nuansa gothic. Selain itu, rambut merah separuh Isyana juga menuai sorotan netizen.
Aksi panggung Isyana Sarasvati ini menyebar luas di sejumlah akun gosip dan menjadi perbincangan hangat netizen.
"Habis nikah malah makin ngabrut woi," tulis akun gosip @rumpi_gosip, ditilik pada Sabtu (16/7/2022).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Kocak," tulis seorang netizen, "Kenapa dengan dia, kok jadi begini," ujar netizen lain, "Lo kesambet apa sih jadi begitu sekarang," ucap netizen lainnya.
Sebagai informasi, konser musik ini merupakan tur album terbaru Isyana Sarasvati yang bertajuk 'Lexicon'.
Tur ini digelar di beberapa kota meliputi Jakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, dan ditutup di Bali.
Baca Juga
Selama konser di Surabaya, Isyana Sarasvati diketahui berkolaborasi dengan band death metal, DeadSquad.
Berita Terkait
-
Kabar Duka dari Isyana Sarasvati, Janin di Kandungannya Tak Bisa Dipertahankan
-
10 Penyanyi Indonesia Bikin Label Musik Sendiri, Terkini Lesti Kejora
-
9 Artis Berjuang Lawan Autoimun, Terkini Isyana Sarasvati
-
Didiagnosa Lupus, Isyana Sarasvati Sampaikan Pesan untuk Publik: Sayangi Badan Kalian
-
Isyana Sarasvati Didiagnosis Penyakit Lupus, Begini Kondisinya
Terpopuler
-
Negara Gugat Enam Korporasi Rp4,8 Triliun Terkait Kerusakan Lingkungan di Sumatera Utara
-
Transisi Kelembagaan Kemenhaj Capai 90 Persen, Layanan Haji Dipastikan Tanpa Jeda
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
Terkini
-
8 Tips Liburan Hemat ke Bandung yang Patut Dicoba
-
Bersih Maksimal dan Hemat Energi! Ini 5 Mesin Cuci Panasonic Terbaik 2026
-
Biasa Dikelilingi Cowok, Ringgo Agus Rahman Girang Jadi yang "Paling Ganteng" di Film Terbaru
-
Happy Catchy Studio dan Keluarga Resmi Luncurkan Didi Kempot AI, Inovasi Digital Pelestarian Warisan Budaya
-
Pameran 'SUARA Indonesia!' Hadir di Yogyakarta, Refleksi 20 Tahun Konvensi UNESCO tentang Keberagaman Budaya