Matamata.com - Mantan istri Deddy Corbuzier Kalina Oktarani kembali menuai sorotan. Kali ini ia disebut siap mencalonkan diri menjadi anggota parlemen.
Kabar tersebut dikonfirmasi sendiri secara langsung melalui unggahan di Instagram pribadinya.
Kalina Oktarani akan maju menjadi kandidat anggota DPRD Kalimantan untuk Pemilu 2024. Mantan istri Deddy Corbuzier ini akan mewakili Partai Persatuan Indonesia atau Perindo.
Dalam video yang dibagikan, ibunda Azka Corbuzier itu menghadiri pertemuan dengan para anggota Partai Perindo dengan busana resmi. Ricky Miraza tampak mendampingi sang kekasih.
Untuk Pemilihan Legislatif (Pileg) 2024 mendatang, Kalina Oktarani akan mengambil Daerah Pemilihan (Dapil) Samarinda melalui Partai Perindo.
Alasan ibunda Azka Corbuzier itu tertarik nyaleg karena merasa telah mendapatkan dukungan dari orang-orang terdekat dan sejumlah koleganya. Elly Sugigi terlihat mendoakan kesuksesan Kalina di kolom komentar.
Selain Elly Sugigi, warganet juga memberikan dukungan pada artis yang sempat menikah dengan Vicky Prasetyo tersebut.
"Bismillah semoga amanah jadi wakil rakyat ya. Mulai sekarang baik-baik ya kaki jangan naik-naik kalo makan. Kefoto paparazzi entar rame lho," komentar akun @mamagmm sekaligus memberi nasehat.
"Semoga sukses, layani masyarakat dengan sepenuh hati dan jangan korupsi," tambah akun @anniesusilowati9.
"Semoga terpilih jadi DPRD Kaltim dan semoga amanah," tulis akun @hatsbeen.
Berita Terkait
-
Sebut Pilkada Langsung Berbiaya Mahal, Yusril Usul Kepala Daerah Dipilih DPRD?
-
Megawati: Pilkada Lewat DPRD Khianati Reformasi dan Putusan MK!
-
Gerindra Dukung Wacana Pemilihan Kepala Daerah oleh DPRD, Nilai Lebih Efisien dan Tekan Biaya Politik
-
PAN Setuju Pilkada Lewat DPRD Asal Tak Timbulkan Pro-Kontra Publik
-
Golkar Tekankan Legislator Daerah Harus Sigap Hadapi Bencana
Terpopuler
-
Adly Fairuz Dilaporkan Pidana ke Polres Jaktim dan Besok Hadapi Sidang Perdata di PN Jaksel
-
Menlu RI: Evakuasi WNI di Iran Belum Diputuskan, Situasi Terus Dipantau
-
Sebut Pilkada Langsung Berbiaya Mahal, Yusril Usul Kepala Daerah Dipilih DPRD?
-
John Herdman Dorong Rizky Ridho Segera 'Naik Level' ke Luar Negeri
-
Menhaj Tegaskan Petugas Haji Dilarang 'Layani Atasan', Fokus Mutlak pada Jemaah
Terkini
-
Bandit Tayang Perdana di JAFF 2025: Drama Aksi tentang Pelarian & Balas Dendam
-
Bukan Sekadar Nostalgia: Ini 3 Alasan Setting Film 'Rangga & Cinta' Tetap di Tahun 2000-an
-
LAKON Indonesia Membawa Warisan dan Inovasi ke Panggung Utama Osaka World Expo
-
Siapa Rachquel Nesia? Aktris Muda yang Baru Resmi Menikah dengan Kevin Royano
-
Tak Perlu Bingung, Ini 5 Tips Mengunjungi Universal Studio Japan Saat Peak Season