Matamata.com - Presiden Joko Widodo alias Jokowi memperingati Hari Tani Nasional dengan membagikan poster kartun. Menariknya, poster unggahan Presiden Jokowi mengundang tawa netizen, nih.
Untuk diketahui, Hari Tani Nasional jatuh pada tanggal 24 September. Jokowi pun memperingati hari spesial ini dengan membagikan poster kartun berisi serba-serbi kehidupan petani.
Baca Juga:
Larissa Chou Akhirnya Buka Suara soal Isu Bakal Menikah dengan Rio Haryanto
"Di tengah ketidakpastian dan ancaman krisis pangan dunia, sektor pertanian Indonesia bertahan dengan kontribusi yang semakin besar bagi perekonomian," tulis Presiden Jokowi di Instagram.
"Karena itulah, pemerintah mendukung sektor ini sepenuhnya dengan pembangunan infrastruktur pertanian seperti bendungan, embung, dan jaringan irigasi di seluruh tanah air, pendampingan dalam pemanfaatan teknologi, membuka akses permodalan, dan sebagainya," lanjutnya.
Alih-alih fokus dengan pesan yang disampaikan oleh Presiden Jokowi, perhatian netizen justru tertuju pada detail gambar poster dalam unggahan tersebut. Sebab, ada beberapa hal kocak yang cukup menarik atensi.
Baca Juga:
Bahas Masalah Ranjang, Pengakuan Suami Siti Badriah Disorot: Jadi sebelum Nikah Udah Sering?
Beberapa hal yang disoroti netizen adalah kucing oren yang ikut berenang di parit. Ada juga pose pedagang mie ayam yang terlihat seperti sedang melamar orang di depannya.
"Kucing setelah vaksin bisa berenang," celetuk netizen. "Si oren salah server Pak," komentar yang lain. "Lah itu kucing kenapa ngikut bebek (emoji tertawa)," tulis lainnya. "Salfok tukang mie ayam," tutur netizen.
Yang paling menghebohkan netizen adalah adegan beberapa warga sedang nobar alias nonton bareng video TikTok "Begitu Syulit Lupakan Reyhan" yang sedang sangat viral di media sosial.
Baca Juga:
Agnez Mo Diam-diam Doyan Makan Lidi, Netizen Berasa Satu Circle: Hidup Micin!
"Ada begitu syulit lupaka reyhan," tulis netizen. "Pak, saya kesini cuman mau lihat bener gak lagi nobar *Begitu Syulit Lupakan Reyhan* dan ternyata beneran ada, lagi nobar. Astagaa ngakak," komentar yang lain. "Salfok ama begitu syulitt pak," sambung netizen.
Detail kocak dari poster Selamat Hari Tani Nasional yang dibagikan oleh Presiden Jokowi juga viral di TikTok, nih. Bagaimana menurutmu?
Baca Juga:
5 Momen Seru JogjaROCKarta: Thomas GIGI Diminta Banting Bass, Rudy Sangkakala Nyaris Bugil
Berita Terkait
-
Berharap Jokowi Jadi Saksi Nikah, Thariq Halilintar Beberkan Bulan Pernikahannya
-
Pantesan Diejek Netizen Gak Ngaruh, Aaliyah Massaid Dapat Pujian Begini dari Ibu Iriana
-
Dapat Kiriman Makanan Spesial dari Iriana Jokowi, Erina Gudono Diduga Hamil
-
Erina Gudono Pamer Resep Masakan Favorit Kaesang, Wujud Makanannya Bikin Salfok: Ini Nggak Gosong
-
Sudah Masuk Persatuan Istri Menteri, Annisa Pohan Ungkap Tabiat Iriana Jokowi dan Ani Yudhoyono saat Bertugas Sebagai Ibu Negara
Tag
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Profesinya Gak Kaleng-kaleng! Ini Profil Andryan Gama Suami Nessie Judge
-
Ahli Masak Senior yang Ditantang Sisca Kohl, Ini Rekam Jejak Karier Sisca Soewitomo
-
7 Potret Lawas Titiek Soeharto, Akankah Rujuk dengan Prabowo dan Jadi Ibu Negara?
-
Film Viral karena Ungkap Dugaan Kecurangan Pemilu 2024, Ini 7 Fakta Dirty Vote
-
Berpotensi Langgar Undang-undang Pemilu, 3 Fakta Konser Ahmad Dhani Dibubarkan Bawaslu