Matamata.com - Bintang Bollywood Shah Rukh Khan mengutarakan lika-liku kehidupan rumah tangganya dengan sang istri, Gauri Khan.
Menurut cerita Shah Rukh Khan, Gauri Khan menetapkan peraturan mutlak yang harus dipatuhi oleh seluruh anggota keluarga.
Peraturan yang dibuat istri Shah Rukh Khan tersebut adalah dilarang untuk mengutak-atik letak perabotan rumah.
"Anda tidak boleh mengganggu desain di dalam rumah," katanya dikutip dari The Indian Express pada Rabu (25/5/2022).
Pasalnya, sebagian besar perabotan rumah adalah hasil pembelian Gauri Khan.
"Di rumah saya, yang beli barang untuk rumah itu sebagian besar nyonya rumah," sambungnya.
Sementara itu, seluruh anggota keluarga Shah Rukh Khan tidak keberatan dengan peraturan tersebut lantaran hasil desain sang istri kerap terlihat bagus.
"Dia sendiri adalah desainer yang hebat," ujarnya.
Kendati demikian, peraturan mutlak Gauri Khan rupanya agak sedikit longgar jika berkaitan dengan barang-barang elektronik.
Jika ada barang elektronik yang rusak maupun ada yang baru, Shah Rukh Khan diperkenankan untuk menyimpannya di mana saja.
"Tapi, satu hal yang boleh saya lakukan adalah setiap kali saya membeli televisi dan meletakannya di ruangan mana pun," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Shah Rukh Khan Menggebrak Met Gala 2025: Tampil Ikonik demi Sang Putri
-
7 Artis India Perankan Kameo di Film Shah Rukh Khan, Paling Baru Ada Deepika Padukone
-
Ternyata Kakak Shah Rukh Khan Alami Depresi Hingga Nyaris Meninggal
-
7 Aktor Bollywood Populer Punya Darah Pakistan, Ada Shah Rukh Khan
-
10 Fakta Shah Rukh Khan, Trailer Film Barunya Ditonton 24 Juta Kali dalam 24 Jam
Terpopuler
-
Negara Gugat Enam Korporasi Rp4,8 Triliun Terkait Kerusakan Lingkungan di Sumatera Utara
-
Transisi Kelembagaan Kemenhaj Capai 90 Persen, Layanan Haji Dipastikan Tanpa Jeda
-
Seskab Teddy Ajak Umat Islam Jadikan Isra Mikraj Momentum Teguhkan Iman
-
KPK Dalami Dugaan Aliran Uang dari Biro Haji ke Ketua PBNU Aizzudin Abdurrahman
-
Piala Asia 2026: Timnas Futsal Indonesia Gelar Dua Uji Coba Tertutup Lawan Tajikistan dan Jepang
Terkini
-
Inspiratif! Magdolin Boukhary Tekankan Transformasi Budaya dan Kepemimpinan Nilai di MEYS 2025
-
Suara Segar dari MEYS 2025: Manal Boujnir Dorong Pemuda Muslim Peduli Lingkungan
-
MEYS 2025: Nida Saithi Bicara Kepemimpinan Etis dan Literasi Hukum untuk Generasi Muda
-
Joneri Alimin Jadi Sorotan di MEYS 2025, Bicara Diplomasi Ekonomi dan Peran Pemuda Muslim
-
MEYS 2025: Pemuda Dunia Jalani Kompetisi di Makkah, Ini Daftar Pemenangnya!