Matamata.com - Jelang konser tunggal di Tennis Indoor Senayan, 28 Maret 2020, penyanyi dangdut Ayu Ting Ting sibuk berlatih. Salah satunya yakni latihan koreografi.
Paling baru, Ayu Ting Ting tertangkap kamera berlatih belly dance alias tari perut. Dalam video yang disebar salah satu akun fansnya, si pelantun Sambalado dilatih dua orang koreografer.
Di situ perempuan bernama asli Ayu Rosmalina ini kenakan sport bra warna hitam dipadu celana ketat tiga perempat.
Ayu peragakan gerakan setengah berjongkok sembari memutar kedua pinggul searah jarum jam. sangat menggoda!
Seperti diketahui, konser Ayu Ting Ting dibesut sahabatnya, Ruben Onsu. Konser ini sendiri menandai 10 tahun karier Ayu Ting Ting industri musik dangdut.
Berikut link video Ayu Ting Ting latihan belly dance: https://www.instagram.com/p/B7kI3pTD7E8jmB6_Zek0OVrLdImJLS5n7FonrQ0/
Berita Terkait
-
Ruben Onsu Batal Berangkat Haji karena Visa Furoda, Tetap Ikhlas dan Serahkan pada Kehendak Allah
-
42 Tahun Terpisah, Ruben Onsu Akhirnya Dipertemukan Kembali dengan Keluarga Arab dari Pihak Ibunda
-
Ruben Onsu Ungkap Kisah Hijrah dan Doa yang Selalu Dipanjatkan Sejak Menjadi Mualaf: Saya Hanya Ingin Ketenteraman Batin
-
Tiket Konser Ayu Ting Ting di Depok Kembali Dibuka, Air Yasin Jadi Permintaan Utama Sang Penyanyi
-
Betrand Peto Rindukan Kebersamaan Keluarga, Ruben Onsu dan Sarwendah Siap Kompak untuk Hadiri Turnamen Mini Soccer
Terpopuler
-
Presiden Prabowo Melawat ke Inggris Pekan Depan, Bidik Kerja Sama Universitas Papan Atas
-
Denmark Peringatkan AS: Upaya Rebut Greenland Bisa Jadi Lonceng Kematian NATO
-
Menteri PKP Targetkan Pembangunan Ratusan Rusun Subsidi Sepanjang 2026
-
Kemenhaj: Petugas Haji Wajib Berseragam dan Tidak Pakai Ihram saat Puncak Armuzna
-
Kumpulkan 1.200 Rektor, Presiden Prabowo Tekankan Pendidikan Tanpa Bebani Mahasiswa
Terkini
-
Koplo-Orkestra dalam Pusakarya: Warna Baru Ndarboy Genk Rayakan 8 Tahun Bermusik
-
Cantiknya Ayu Ting Ting Recreate Gaya Kim Ji Won di Queen of Tears: Nggak Ada Obat!
-
Go Public! Gilga Sahid Akhirnya Umbar Foto Bareng Happy Asmara
-
Pedangdut yang Heboh Dituding Pelakor WNA Korea, Ini Profil dan Agama Tisya Erni
-
Penyanyi Dangdut Dipinang dengan Uang Panai Rp2 Miliar, Ini Profil Putri DA