Matamata.com - Selebriti Tanah Air antusias merayakan Natal dengan membuat unggahan spesial di media sosial. Mereka membagikan potret menarik untuk mengiringi ucapan Natal yang dibagikan di Instagram.
Salah satu pesohor yang ikut meramaikan Natal di media sosial adalah Nella Kharisma. Pedangdut cantik ini membagikan foto bersama keluarga kecilnya di Instagram.
Nella membagikan foto bersama suami, Dory Harsa, serta putri kecil mereka, Gendhis. Pelantun hits "Jaran Goyang" itu nampak cantik dengan rambut pendek.
Baca Juga:
9 Momen Anang Hermansyah Bertemu Besan di Turki, Penuh Haru
"Selamat Natal. Semoga damai Natal menyertai kita semua," tulis Nella Kharisma mengiringi potret bahagianya bersama keluarga.
Beragam komentar dituliskan oleh netizen untuk menanggapi postingan Natal Nella Kharisma. Tapi yang tak kalah mencuri perhatian adalah sosok Gendhis yang sudah sadar kamera.
"Selamat natal mbak Nella, gendhis gemes sadar kamera," tulis netizen. "Endhis sadar kamera," sahut netizen. "Aduuuh endhis sadar kamera bun," pungkas lainnya. "Gemes banget sih Gendhis, cantik," timpal netizen.
Baca Juga:
Unggahan Ayah saat Lesti Kejora Masuk Rumah Sakit Bikin Kepo: Mau Lahiran?
Sementara itu, Nella Kharisma saat ini diketahui sedang tinggal di Solo bersama sang suami. Ia mulai jarang manggung karena sibuk dengan tugas barunya sebagai seorang ibu.
Berita Terkait
-
Nita Gunawan Alami Kejadian Mistis di Film 'Anak Kunti': Wah Jantung Aku Mau Copot
-
Usai Alami Pendarahan, Jessica Iskandar Jalani Operasi
-
Bintangi Film 'Anak Kolong', Junior Roberts Terjun ke Lingkungan Militer: Jadi Tentara Itu Harus Tangguh
-
Sutradara Irham Acho dan Kak Seto akan Garap Film 'Sahabat Anak'
-
Alyssa Soebandono dan Dude Harlino Gelar Aqiqah Anak Ketiga: Keluarga Panutan!
Terpopuler
-
Fadly Faisal Dihujat gegara Belakangi Wajah Duta SO7 saat Tampil, Dibela Fans: Sombong dari Mana Sih?
-
Foto Bareng Keanu Massaid di Barcelona, Angelina Sondakh Ingat Adjie Massaid: Senyumnya Mirip!
-
Terlihat Tegar, Geni Faruk Pernah Nangis Ngeluh Capek Punya 11 Anak
-
Tarif Band Gilga Sahid Suami Happy Asmara Capai Rp310 Juta per Manggung, Tuai Sindiran Pedas: Berasa Sekelas Agnez Mo
-
Uut Permatasari Goyang Erotis Padahal Istri Perwira Polisi: Walaupun Kamu Artis, Tolong Kurangi!
Terkini
-
Cantiknya Ayu Ting Ting Recreate Gaya Kim Ji Won di Queen of Tears: Nggak Ada Obat!
-
Go Public! Gilga Sahid Akhirnya Umbar Foto Bareng Happy Asmara
-
Pedangdut yang Heboh Dituding Pelakor WNA Korea, Ini Profil dan Agama Tisya Erni
-
Penyanyi Dangdut Dipinang dengan Uang Panai Rp2 Miliar, Ini Profil Putri DA
-
Nikita Mirzani dan Saipul Jamil Tak Sengaja Ketemu, Aksi Nyosor Bikin Syok: Untung Pacarku Nggak Ikut